Secara bisnis, saat ini PGN terus mendorong berbagai kebijakan efisiensi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisaris Utama PT Perusahaan Gas Negara Tbk Arcandra Tahar menyatakan PGN sebagai subholding migas memiliki kewajiban dan tanggung jawab pemanfaatan gas bumi di Indonesia harus semakin optimal. Ditengah tantangan pandemi Covid-19, PGN juga harus mengambil inisiatif dan berbagai terobosan agar mampu menjalankan peran strategisnya itu.
Pemilik 5 paten migas ini mencontohkan efisiensi di proyek pipa minyak Rokan sepanjang sekitar 360 km. Proyek tersebut dialihkan ke Pertagas dan PGN dengan Capital Expenditure yang diajukan sebesar 450 juta dolar AS. Setelah di kaji ulang, akhirnya proyek tersebut dapat berjalan dengan capex sebesar USD 300 juta. Ada efisiensi 150 juta dolar AS atau sekitar Rp 2 triliun.
"Investasi merupakan tantangan di industri migas. Namun yang penting dipahami dan harus dilakukan adalah seberapa besar investasi yang dilakukan itu mampu memberikan profit bagi perusahaan. Menurut hemat kami itu akan menjadi kunci bagi BUMN seperti PGN bisa berkembang dengan baik," lanjutnya. "Kami juga memberikan pengertian kepada stakeholder. Bahwa sebaiknya KPI yang diukur di PGN bukan pada jumlah investasinya, tetapi pada return yang harus diperoleh dari sebuah investasi. Di industri migas rata-rata internal rate return dari sebuah investasi itu minimal sekitar 15 persen," imbuhnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
AS Yakini Negara G7 akan Dukung Pajak Perusahaan Global |Republika OnlineDepartemen Keuangan AS mengusulkan pajak minimum perusahaan global 15 persen
Read more »
Jalan Longsor dan Penebangan Hutan di Aceh |Republika OnlineRepublika Online - berita terkini, berita terbaru, berita hari ini, membahas isu politik, Dunia Islam dan peristiwa terhangat indonesia
Read more »
Erick Thohir Ingin Pangkas Komisaris Garuda Indonesia Jadi 2Menteri BUMN Erick Thohir menilai pemangkasan jumlah komisaris PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk bisa menjadi langkah efisiensi perusahaan.
Read more »
1.800 Dosis Vaksin Sinophram Tiba di Riau |Republika OnlineVaksin ini akan digunakan untuk vaksinasi pekerja salah satu perusahaan swasta.
Read more »