Kemenkes diminta menanggung biaya perawatan pasien suspek gagal ginjal akut akibat obat sirup
Liputan6.com, Jakarta - Pasien suspek gagal ginjal akut di DKI yang berumur 7 tahun masih menjalani perawatan di RS Cipto Mangunkusumo Jakarta. Pasien ini sebelumnya sempat dirawat di RSUD Kembangan pada tanggal 2 Februari yang kemudian dirujuk ke RSCM.
Hal ini merujuk pada kesepakatan dari hasil kesimpulan rapat Komisi IX DPR bersama Kemenkes RI terkait penanganan gagal ginjal akut. Gagal ginjal ini diakibatkan oleh cemaran Etilen Glikol melebihi ambang batas yang terkandung pada obat sirup. 2 dari 3 halamanKemenkes Harus Beri Santunan dan Biaya PerawatanWakil Ketua Komisi IX DPR RI Charles Honoris dan Kurniasih Mufidawati pada Rabu menyatakan, Kemenkes akan memberikan biaya pengobatan terhadap seluruh korban gagal ginjal akut. Hal ini disampaikannya saat menerima audiensi Tim Advokasi Untuk Kemanusiaan terkait korban gagal ginjal akut pada anak.
"Oleh karena itu nanti kami sekali lagi dalam rapat dengan Kemenkes akan meminta Menteri Kesehatan untuk menjalankan komitmen yang sudah pernah dibuat di rapat pada November yang sudah menjadi kesimpulan dalam rapat di Komisi IX," tandas Charles di Ruang Rapat Komisi IX, Gedung Nusantara I, Senayan, Jakarta.
Tak menutup kemungkinan para anggota Komisi IX yang lainya ikut gotong royong membantu para korban gagal ginjal akut.3 dari 3 halamanGugatan Membayar Ganti Rugi Materiil dan ImateriilWakil Ketua Komisi IX DPR RI Charles Honoris kembali menegaskan, pihaknya juga akan bergotong royong membantu para korban gagal ginjal akut dari segi pembiayaan pengobatan.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Komisi III DPR Minta Polri Usut Tuntas Laporan Terhadap 9 Hakim MKWakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni meminta Polri mengusut tuntas laporan terhadap sembilan hakim Mahkamah Konstitusi (MK)
Read more »
Anggota Komisi VI DPR Minta Garuda Indonesia Akomodir Penggunaan Jilbab untuk Pramugari - Tribunnews.comNasim Khan mendesak maskapai penerbangan Garuda Indonesia segera mengakomodir aturan penggunaan jilbab secara permanen bagi para pramugari.
Read more »
Anggota Komisi III Minta Purnawirawan Polri AKBP Eko Setia Minta Maaf ke Keluarga HasyaMenurut Arsul, permintaan maaf itu dilakukan tidak dalam konteks bahwa Eko bersalah dan harus dilanjutkan dengan pembuktian di jalur hukum.
Read more »
Komisi III DPR RI Soroti Viral Polisi Peras Polisi yang Terjadi di Polda Metro JayaAnggota Komisi III Fraksi Partai Persatuan Pembangunan Arsul Sani tanggapi isu polisi peras polisi di Polda Metro Jaya, menurutnya masyarakat mulai mengerti.
Read more »
Mahasiswa UI Tewas Ditabrak Purnawiran Polisi Jadi Tersangka, Begini Tanggapan Komisi III DPRAnggota Komisi III DPR RI Fraksi Partai Persatuan Pembanunan Arsul Sani menyoroti kasus mahasiswa Universitas Indonesia (UI) yang menjadi tersangka meski tewas.
Read more »
Dipangkas Jadi 35 Hari, Usulan Komisi VII DPR RI untuk Perjalanan Haji 2023Berbagai skenario dirancang untuk mengurangi biaya penyelenggaraan ibadah haji (BPIH) 2023 yang naik signifikan. Salah satunya, memperpendek waktu perjalanan haji. Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Diah Pitaloka mengusulkan pengurangan masa perjalanan haji dari 42 menjadi 35 hari. Apabila dipangkas
Read more »