Kiper Andalan Kembali, Luis Milla Tetap Waspadai Persikabo 1973 yang Berupaya Bangkit
PIKIRAN RAKYAT - Pelatih Persib Bandung, Luis Milla telah menyiapkan strategi yang matang dalam laga ke-17 di BRI Liga 1 musim 2022/2023 melawan Persikabo 1973.
Luis Milla berharap agar permainnya bisa konsisten dalam bermain untuk menjaga tren tak terkalahkan yang telah dijaga di pertandingan-pertandingan sebelumnya. "Tentu bagi Persikabo besok adalah laga final. Mereka butuh hasil yang bagus dan memainkan pertandingan dengan baik. Karenanya, bagi saya besok akan tetap menjadi laga yang sulit," ujar pelatih asal Spanyol itu dilaporkan laman resmi klub.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Janji Luis Milla ke Pemain Muda PersibPelatih Persib Bandung, Luis Milla mulai memberi kesempatan bermain bagi pemain muda Persib Bandung seperti ketika bertemu Persita Tangerang.
Read more »
Diuntungkan Gol Bunuh Diri, Luis Milla Sebut Persib Memang Layak Menang | Goal.com IndonesiaPersib mempertahankan tren tak kalah, dan kali ini menang karena gol bunuh diri Liga1
Read more »
Luis Milla Ungkap Kunci Kemenangan Persib Bandung atas Persita TangerangPelatih Persib Bandung Luis Milla mengatakan kerja keras anak asuhnya mampu membawa tim mengalahkan Persita Tangerang dengan skor 1-0 pada pekan ke-16 Liga 1
Read more »
Luis Milla Tak Ragu Beri Kesempatan untuk Pemain Muda PersibPelatih Persib Bandung, Luis Milla, tak pernah ragu memberi kesempatan untuk para pemain muda berlaga. Hal itu dilakukannya di laga melawan Persita Tangerang.
Read more »
Persikabo 1973 Vs Persib, Djanur Bertekad Beri Kekalahan Pertama bagi Luis MillaPersikabo 1973 vs Persib partai emosional bagi Djadjang Nurdjaman. Ia ingin beri kekalahan bagi Luis Milla yang tengah menangani mantan timnya.
Read more »
Melawan Persikabo, Pelatih Persib Luis Milla Siap Jaga Tren KemenanganBeritaJabar Melawan Persikabo, Pelatih Persib Luis Milla Siap Jaga Tren Kemenangan persib persikabo__1973 persibvspersikabo liga12022
Read more »