SOLO – Wilujengan Ruwahan menjadi prosesi adat pertama yang dipimpin Kanjeng Gusti Adipati Arya (KGPAA) Mangkunegara X pasca penobatan Sabtu (12/3) lalu. Ritual tahunan berupa mendoakan leluhur, mulai Mangkunegara I hingga IX ini biasa terselenggara jelang bulan suci Ramadan.
SAMBUT RAMADAN: KGPAA Mangkunegara X memimpin Wilujengan Ruwahan di Pura Mangkunegaran Kamis malam . – Wilujengan Ruwahan menjadi prosesi adat pertama yang dipimpin Kanjeng Gusti Adipati Arya Mangkunegara X pasca penobatan Sabtu lalu. Ritual tahunan berupa mendoakan leluhur, mulai Mangkunegara I hingga IX ini biasa terselenggara jelang bulan suci Ramadan. Namun, dalam acara itu tidak tampak GPH Paundrakarna dan GRA Putri Agung Suniwati.
Kegiatan tersebut berupa doa selamatan, dilanjutkan ziarah ke makam-makam raja Kerajaan Mataram. “Jadi nanti sampai ke makam raja di Imogiri, Kotagede, Wonogiri dan Punggawa Baku,” ungkapnya. Padahal, dari akun Instagram resmi milik Paundra, anak dari almarhum Mangkunegaran IX dengan Sukmawati Soekarnoputri itu berada di Solo. Dalam IG stori miliknya, Menur menggunggah sedang berziarah di makam KGPAA Mangkunegara VI di Pasarean Astana Oetara.
Prosesi dimulai dengan meletakkan bunga tabur di meja yang berada di depan Pendapa Gede. Tak lama Mangkunegara X keluar dari Dalem Ageng menuju Pendapa Gede. Setelah duduk di bangku kecil yang disiapkan, prosesi Ruwahan pun dimulai. Tahlilan dan doa dipanjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa oleh ulama Pura Mangkunegara.
Menurut Lilik, wilujengan tersebut digelar malam Jumat saat sudah menginjak tanggal 10 Ruwah. Orang Jawa menyebut ritual itu sebagaiMeski begitu, Mangkunegara X hanya akan mengikuti prosesi Wilujengan Ruwahan yang diselenggarakan di dalam Pura Mangkunegaran. “Kanjeng Gusti tidak boleh. Jadi nanti akan diberangkatkan utusan untuk Wilujengan Ageng di pendapa dan ditunggui beliau,” ujarnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mangkunegaran Ruwahan, Paundra Nyekar ke Astana Oetara Nusukan SoloPangeran sepuh Pura Mangkunegaran Solo, GPH Paundrakarna Jiwa Suryonegoro atau Paundra, nyekar ke makam Mangkunagoro VI di Astana Oetara, Nusukan, Solo.
Read more »
Dijadikan Pangeran Sepuh Mangkunegaran, Ini Reaksi PaundraGPH Paundrakarna dikabarkan telah menerima segala keputusan, termasuk statusnya sebagai Pangeran Sepuh di Pura Mangkunegaran Solo.
Read more »
Bhre Tak Menyangka Pengukuhannya Dihadiri Presiden & Raja-Raja MataramBhre Cakrahutomo mengaku tak menyangka upacara pengukuhannya sebagai KGPAA Mangkunagoro X, Sabtu lalu, dihadiri tokoh penting seperti Presiden dan Raja-Raja Mataram.
Read more »
Jaksa KPK tuntut adik Bupati Lampung Utara empat tahun penjaraKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Ikhsan Fernandi menuntut adik kandung mantan Bupati Lampung Utara Agung Ilmu Mangkunegara, Akbar Tandaniria, ...
Read more »
Jadi Pemimpin Pura Mangkunegaran, Ini Program Prioritas BhreSetelah dinobatkan menjadi Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Arya (KGPAA) Mangkunagoro X, Bhre Cakrahutomo Wira Sudjiwo, mengaku telah menyiapkan rancangan program.
Read more »