Ketua DPR Minta Pemerintah Keluarkan Aturan Teknis agar THR ASN Segera Cair
Puan meminta pemerintah pusat, Pemda, instansi untuk mengambil langkah cepat mempersiapkan penetapan peraturan teknis pembayaran THR dan gaji ke-13."Jangan sampai terlambat, terutama untuk jajaran Pemda agar segera menyiapkan Peraturan Kepala Daerah sehingga THR bagi teman-teman ASN segera cair," katanya.
"Masing-masing Kepala Daerah juga harus terus melakukan monitoring agar penyaluran THR berjalan lancar supaya tidak menghambat persiapan ASN menyambut Idulfitri," imbuh Ketua DPPPuan mengapresiasi pemerintah yang membuat kebijakan memberikan ASN tambahan tunjangan kinerja. Tambahan itu diharapkan meningkatkan daya beli untuk mendorong pemulihan ekonomi.
"Dan tentunya kita juga berharap pertumbuhan ekonomi Negara pun akan semakin membaik," kata cucu Proklamator RI Bung Karno tersebut.Ada 1,8 juta ASN dan pensiunan pusat yang akan mendapat THR 2022. Kemudian untuk ASN daerah ada 3,7 pegawai dan pensiunan daerah sebanyak 3,3 juta orang. "Dan untuk daerah yang belum mengalokasikan anggaran THR dan Gaji ke-13 agar segera mempersiapkannya sesuai ketentuan berlaku," tutup Puan.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ketua DPR Minta Pemilihan Penjabat Kepala Daerah Transparan | merdeka.comKetua DPR RI Puan Maharani meminta pemerintah selektif memilih penjabat kepala daerah yang akan mengisi kekosongan jabatan gubernur, bupati dan wali kota. Seleksi itu harus transparan dan bebas kepentingan politik.
Read more »
Ketua DPR Minta Pemerintah Siapkan Antisipasi Kompleksitas Masalah Saat Mudik LebaranPemerintah diharapkan memberikan pelayanan yang baik bagi masyarakat saat mudik.
Read more »
Ketua DPR: Penunjukan Penjabat Kepala Daerah Harus Bebas Kepentingan PolitikPemahaman akan kebutuhan masyarakat daerah tak cukup menjadi pertimbangan dalam mengangkat penjabat kepala daerah. Bebas dari intervensi politik juga mesti menjadi pertimbangan. Polhuk AdadiKompas nikolausharbowo
Read more »
Wakil Ketua MKD DPR Bingung Ade Armando Laporkan Sekjen PAN ke PolisiWakil Ketua Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) DPR RI, Habiburokman mengaku bingung atas langkah tim kuasa hukum Ade Armando yang melaporkan anggota Fraksi di DPR...
Read more »
Mendagri Terbitkan Surat Edaran Minta Pemda Segera Cairkan THRMENTERI Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menerbitkan Surat Edaran (SE) untuk mengatur pemberian Tunjangan Hari Raya (THR) dan gaji ke-13 yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2022. Sumber:
Read more »