Jaringan Negara Islam Indonesia (NII) mampu menyatukan semua jaringan teroris yang berada di Indonesia.
Jakarta, Beritasatu.com – Tak hanya itu, NII pun mampu menggalang dukungan organisasi masyarakat dan politik yang berafiliasi dengan jaringan teroris.
Hal ini disampaikan pendiri NII Crisis Center Ken Setiawan, Selasa . “NII, bahkan dapat menggerakkan sel-sel tidur yang kini telah menyusup ke semua lembaga/instansi pemerintahan dan swasta,” kata Ken.Kekuatan berkolaborasi ini yang sudah diendus oleh Tim Detasemen Khusus 88 Antiteror Polri, yakni NII mampu melengserkan pemerintah sebelum Pemilu 2024.
“NII sepakat membuat sebuah instrumen perlawanan kepada negara sebelum 2024. Saat ini, NII sudah naik level dan terafiliasi dengan semua jaringan terorisme,” kata Ken Setiawan. Menurutnya, basis anggota NII banyak tersebar di Sumatera Selatan, Lampung, Sumatera Barat, termasuk di Garut dan Jawa Barat pada umumnya. Bedanya kelompok NII dengan kelompok teroris yang lainnya, yaitu tampilan luar atau fisik dan pandai berkamuflase dengan masyarakat sekitar.“NII menyebar di masyarakat seperti bunglon. Mereka pandai menyembunyikan jati diri. Saat terjadi penangkapan, banyak masyarakat yang tidak percaya.
Dia menambahkan, jaringan NII ini sudah menjalin kolaborasi dengan jaringan lokal dan transnasional. “Tadinya, hanya NII versus NKRI. Sekarang, NII berkolaborasi dengan transnasional salafi, wahabi, jihadi, termasuk Ikhwanul Muslimin di luar negeri untuk melawan NKRI,” ujarnya.TAG: Negara Islam Indonesia NII Jaringan Teroris Ken Setiawan Densus 88
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Densus Klaim Punya Bukti NII Mau Lengserkan Pemerintah sebelum PemiluBukti tersebut menunjukan sejumlah rencana yang tengah dipersiapkan terkait melengserkan pemerintah yang berdaulat sebelum pemilu 2024.
Read more »
Polri: NII Sumbar Ingin Lengserkan Pemerintah Sebelum Pemilu 2024Densus 88 menangkap 16 orang terduga teroris jaringan NII Sumbar. Polisi menduga NII Sumbar memiliki rencana untuk melengserkan pemerintah sebelum Pemilu 2024.
Read more »
Densus Beberkan Tahapan Calon Anggota NII hingga Pembaiatan, Ini Prosesnya | merdeka.comAswin mengatakan dari penangkapan terhadap 16 anggota NII Sumbar, terkuak pola mereka dalam merekrut anggota-anggota baru dimana bisa mencapai ribuan di berbagai tingkatan wilayah.
Read more »
Rencana NII Gulingkan Presiden JokowiNegara Islam Indonesia (NII) berniat niatan menggulingkan Presiden Joko Widodo atau Jokowi dan mengubah ideologi serta sistem pemerintahan di Indonesia.
Read more »
Densus 88: NII Sumbar Hendak Gulingkan Jokowi Sebelum 2024Jaringan NII di Sumatra Barat disebut Densus berencana menggulingkan pemerintahan Joko Widodo (Jokowi) sebelum penyelenggaraan Pemilu 2024.
Read more »
Densus 88 Sebut Golok Jadi Alat Bukti NII Sumbar Ingin Gulingkan Pemerintah - Pikiran-Rakyat.comNII Sumbar memiliki banyak rencana, termasuk potensi ancaman serangan teror yang tertuang dalam wujud perintah mempersiapkan senjata tajam.
Read more »