Layanan Robot Trading yang diberikan oleh PT DNA Pro Akademik ini merupakan investasi ilegal yang berpotensi merugikan masyarakat luas.
Liputan6.com, Jakarta - Kementerian Perdagangan bersama Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Markas Besar Polri menyegel kembali usaha penjualan expert advisor atau robot trading yang dilakukan PT DNA Pro Akademik.
"Untuk itu, Kemendag bersama Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Mabes Polri menindak tegas PT DNA Pro Akademik dengan menyegel kembali kantor perusahaan tersebut. Implikasi pidananya kami serahkan kepada penegak hukum lainnya,” tegas Veri dalam keterangan tertulis, Sabtu . Veri menyatakan, PT DNA Pro Akademik telah melakukan pelanggaran serius. Perusahaan robot trading ini tidak memiliki izin sesuai dengan bidang usahanya.
Nilai cryptocurrency atau mata uang kripto sangat dinamis beberapa bulan belakangan. Sebelum Anda ikut berinvestasi dalam mata uang digital ini, pahami dulu untung ruginya. Tindakan tegas ini, lanjut Veri, dilakukan guna memberikan efek jera kepada pelaku usaha sekaligus memberikan contoh agar pelaku usaha menaati aturan. “Kemendag berkewajiban mengawasi pelaku usaha agar patuh dan tertib sehingga memenuhi persyaratan dan kewajiban dalam berusaha,” imbuhnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kemendag Tertibkan PT DNA Pro Akademi, Robot Trading Ilegal Berkedok MLMKemendag menertibkan robot trading tak berizin yang menggunakan sistem multi-level marketing (MLM), PT DNA Pro Akademi.
Read more »
Catat! Robot Trading DNA Pro Dinyatakan IlegalDitjen PKTN dan Bappebti melakukan penindakan tegas terhadap usaha penjualan expert advisor atau robot trading tak berizin yang dilakukan PT DNA Pro Akademi.
Read more »
Kemendag Kembali Segel Perusahaan Robot Trading Berkedok MLMKemendag dan Bareskrim Mabes Polri menyegel PT DNA Pro Akademik, sebuah perusahaan robot trading berkedok MLM yang beroperasi tanpa izin.
Read more »
Robot Trading Berkedok MLM Terbongkar, Kemendag Turun TanganKementerian Perdagangan kembali penertiban terhadap pelaku investasi ilegal dengan skema expert advisor atau robot trading, yakni PT DNA Pro Akademi.
Read more »
Kemendag Tertibkan Robot Trading Tak BerizinIni merupakan hasil temuan pengawasan terhadap PT DNA Pro Akademi, yang telah menjalankan kegiatan usaha penjualan expert advisor/robot trading dengan menggunakan sistem MLM.
Read more »
Lindungi Masyarakat, Kemendag Tindak Tegas Usaha Robot Trading tak BerizinPemerintah terus melakukan pengawasan terhadap praktik investasi ilegal yang banyak merugikan masyarakat. Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga (Ditjen PKTN) dan Badan Pengawas Berjangka Komoditi (Bappebti) Kementerian Perdagangan bertindak tegas terhadap usaha penjualan expert advisor/robot trading tak berizin.
Read more »