Ressa Herlambang akhirnya mengungkap kondisi keuangan kelurganya yang babak belur.
Sejak itu, kehidupannya seolah berubah 180 derajat. Ressa Herlambang dulu hidup dengan kemewahan, mendadak harus serba prihatin.
"Aku mengalami bangkrut sampai harus berpindah kehidupan, istilahnya di dunia fantasi sampai menjalani hidup yang tak pernah terpikirkan olehku bahwa aku ada di titik itu," kata Ressa Herlambang, di kawasan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Senin malam. Ressa Herlambang mengungkap usaha milik orangtuanya yang hancur hanya dalam semalam. Saat itu, Ressa melihat sesuatu yang di luar nalar. "2010 tepatnya kalau aku boleh cerita, kita mengalami pailit dalam bisnis. Tapi faktor yang aku nggak bisa tutupin, di rumah tuh pernah kejadian bola api jatuh, pajangan di rumah aku tuh jatuh runtuh tanpa sebab, belingnya sampai jadi pasir-pasir," tutur Ressa Herlambang."Mama sempat nggak ingat siapa pun.
Hingga kini, Ressa Herlambang sendiri masih belum mengerti mengapa bisnis keluarganya sampai merugi hingga Rp 12 miliar dalam semalam. "Aku nggak mau masuk ke dalam hal mistis atau merugikan siapa pun, tapi bisnis yang merugi hingga Rp 12 miliar dalam semalam, mungkin orang-orang yang berpartner sama papa mama aku mereka tahu ceritanya, tapi balik lagi itu yang menyebabkan berpindahnya dari dunia fantasi," pungkasnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Sempat Hilang di Puncak Karier, Ressa Herlambang Ungkap Hal Mistis jadi Faktor Kebangkrutan Keluarga - Tribunnews.comRessa Herlambang padahal dulunya anak sultan, lalu tiba-tiba bangkrut karena ada benda mistis ini jatuh di kolam renang di rumahnya. (ist) RessaHerlambangBangkrut via tribunnews
Read more »
Usai Bungkam Soal Keluarga, Ressa Herlambang Akui Takut Teman Nyangka Masih KayaPenyanyi Ressa Herlambang belakangan ini menjadi perbincangan hangat usai menceritakan kisahnya yang miskin mendadak. Ressa yang memilih bungkam, kini muncul ke publik.
Read more »
Ressa Herlambang Blak-blakan, Mendadak Jatuh Miskin dalam SehariBerbicara dalam tayangan podcast di channel YouTube Ferdy Element, Ressa Herlambang coba mengenang nasib buruk yang dialaminya pada tahun 2009 silam.
Read more »
Usai Melihat Bola Api, Ressa Herlambang Jatuh Miskin Hingga Tidur Bareng TikusPenyanyi Ressa Herlambang belakangan ini mengungkap masa kelam bersama keluarganya. Ressa mengaku keluarganya mengalami kerugian sampai jatuh miskin dalam waktu semalam.
Read more »
Profil Ressa Herlambang, Penyanyi R&B yang Rugi Rp 12 Miliar Dalam SemalamPenyanyi Ressa Herlambang tengah menjadi sorotan publik menyusul pengakuannya tentang pengalaman yang ia alami beberapa tahun lalu.
Read more »
Ressa Herlambang Sempat Buatkan Lagu untuk Syahrini Meski Sedang Terpuruk: Dibayar Rp5 JutaRessa Herlambang mengaku meski sedang terpuruk pada 2010 masih sempat membuatkan lagu untuk Syahrini. Menurutnya lagu yang dibuatkannya hanya dibayar Rp5 juta....
Read more »