Kecelakaan di MotoGP Mandalika 2022, Marc Marquez: Salah Satu yang Terparah dalam Karier Saya LengkapCepatBeritanya Olahraga Sport MotoGP Grandprix .
MANDALIKA - Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, gagal mentas dalam balapan MotoGP Mandalika 2022 usai kecelakaan dalam pemanasan. The Baby Alien pun menyatakan, kecelakaan dalam pemanasan itu sebagai salah satu yang terparah dalam kariernya. Pembalap Spanyol ini memang mengalami kejadian tak menyenangkan selama memacu motornya di Sirkuit Mandalika sejak sesi latihan bebas. Dia empat kali kecelakaan sejak hari pertama MotoGP Mandalika 2022.
Marquez kerap mengalami kecelakaan selama ini. Bahkan, salah satunya membuat Marquez absen selama hampir satu musim pada 2020 silam. Akan tetapi, kecelakaan dalam pemanasan di Sirkuit Mandalika adalah salah satu yang terparah dalam karier pembalap asal Spanyol itu. “Saya mengalami kecelakaan yang besar di sesi pemanasan, dan mungkin salah satu terbesar yang pernah saya alami. Saya kemudian ke rumah sakit setempat. Meski tak cedera parah, saya diputuskan tak boleh balapan. Sangat disayangkan, tetapi ini adalah keputusan terbaik,” ujarnya.
Nonton semua seri balapan MotoGP 2022 kapan saja dan di mana saja live di Vision+, cek di https://vipl.us/s53nk. Download Vision+ sekarang di Google Play Store atau App Store.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Hasil MotoGP Mandalika 2022: Oliveira Juara Perdana MotoGP MandaliaHasil MotoGP Mandalika 2022
Read more »
Hasil MotoGP Indonesia 2022: Miguel Oliveira Pembalap MotoGP Pertama Juara di MandalikaHasil MotoGP Indonesia 2022: Miguel Oliveira Pembalap MotoGP Pertama Juara di Mandalika. Pembalap Red Bull KTM, Miguel Oliveira, keluar sebagai pemenang MotoGP...
Read more »
Luca Marini Sebut Valentino Rossi Bakal Hadir di Paddock MotoGP 2022, Tapi Bukan di Mandalika
Read more »
Sirkuit Mandalika Dapat Homologasi A, Dapat Izin Gelar Balap MotoGP MandalikaDirut MGPA menyebut status Homologasi A Sirkuit Mandalika itu buah perjuangan. Puncak MotoGP Mandalika pada Sabtu dan Minggu nanti.
Read more »
Intip Kemewahan Nonton MotoGP Mandalika 2022 di Kelas Rp 10 JutaBanyak kelebihan yang didapat penonton yang membeli tiket VIP Hospitality Suites Deluxe Class.
Read more »
MotoGP Mandalika 2022 Sudah Dimulai, Apakah Dagangan Para Penjual Laris Manis?Mereka yang berjulan di dalam kawasan maupun di dekat sirkuit Mandalika tentu berharap dagangan mereka bisa laris diserbu pembeli.
Read more »