Jumlah kasus positif Covid-19 di Sumatera Selatan cenderung menurun. Jumlah daerah yang berstatus zona merah pun jauh berkurang karena efektifnya pelaksanaan PPKM. Nusantara AdadiKompas
Polisi berjaga di ruas Jalan POM IX Palembang, Sumatera Selatan, sebagai bentuk pelaksanaan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat mikro ketat di Palembang, Jumat . Kebijakan ini digelar sampai 20 Juli 2021 guna menekan penularan Covid-19 di Palembang yang merupakan zona merah.
PALEMBANG, KOMPAS — Jumlah kasus positif Covid-19 di Sumatera Selatan cenderung menurun dan daerah yang berstatus zona merah pun berkurang. Penerapan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat dinilai efektif. Berdasarkan situs Sumsel Tanggap Covid-19 per Rabu , jumlah kasus Covid-19 di Sumsel pada rentang 10-17 Agustus mencapai 2.750 kasus. Angka itu jauh menurun dibandingkan dengan periode 2-9 Agustus 2021 yang mencapai 4.198 kasus.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kasus Covid-19 Turun, Panglima TNI: BOR Wisma Atlet 19%Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menyampaikan penurunan angka kasus konfirmasi atau kasus orang yang terkonfirmasi positif COVID-19 di Indonesia. Panglima TNI...
Read more »
Kasus Positif Covid-19 di Klaten Bertambah 134 dan 213 SembuhKASUS covid-19 di Klaten, Jawa Tengah, Senin (16/8), bertambah 134 orang positif dan 213 pasien sembuh serta 19 meninggal dunia.
Read more »
17.384 Kasus Harian dan Tes Covid-19 yang Masih Gagal Penuhi Target PemerintahJumlah kasus Covid-19 menurun di saat jumlah testing masih jauh dari target yang dicanangkan pemerintah.
Read more »
Hampir Sebulan PPKM Level 4, Begini Tren Kasus Covid-19, Kesembuhan dan KematianPPKM Level 4 Jawa Bali resmi diperpanjang dari 17-23 Agustus 2021. Bagaimana pergerakan indikator kasus, kesembuhan dan kematian belakangan ini? TempoBisnis
Read more »
Kasus Menurun, Jateng Mulai Fokus Pencocokan Data Covid-19Selama ini, data Covid-19 di tingkat kabupaten/kota Provinsi Jawa Tengah dan pemerintah pusat selalu berbeda. Hal ini menyebabkan kebingungan dalam pengambilan kebijakan. Daerah minta pencocokan data. Nusantara AdadiKompas
Read more »
Kasus Covid-19 Turun Jelang HUT RI, Luhut: Pemerintah Belum Sepenuhnya PuasNamun demikian, hasil upaya pencegahan Covid-19 ini menurut Luhut jadi kado yang baik menjelang peringatan HUT ke-76 Republik Indonesia (RI) yang dirayakan pada 17 Agustus. / PPKM
Read more »