Meski kasus Covid-19 melandai, Anies mengingatkan semua pihak bahwa pandemi Covid-19 belum berakhir dan harus tetap waspada.
Indikator pertama adalah jumlah kasus aktif turun hingga di bawah 10.000. Angka ini membuat beban sejumlah fasilitas kesehatan berkurang.
"Alhamdulillah kasus aktif di Jakarta per tanggal 14 Agustus ini telah turun di bawah angka 10.000 kasus. Kasus aktif ini adalah jumlah orang yang positif, yang masih dirawat di rumah sakit atau masih melakukan isoman ," ucap Anies, Sabtu .Anies mengatakan, angka kasus aktif di bawah 10.000 terakhir kali dilaporkan terjadi pada 22 Mei 2021. Setelah itu, kasus aktif terus meningkat hingga puncaknya pada 16 Juli 2021.
Pada 16 Juli 2021, kasus aktif di Jakarta mencapai 113.137 kasus yang juga tercatat sebagai puncak pandemi di DKI Jakarta. "Kita ingat pada saat puncak itu tercapai, seluruh kamar rumah sakit di Jakarta penuh, bukan hanya ICU, bukan hanya kamar rawat inap, tapi antrean masuk IGD pun panjang, meluber ke selasar-selasar, bahkan kita harus membangun tenda-tenda darurat," kata Anies.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Anies: Kurva Kasus Aktif COVID-19 DKI Turun di Bawah 10 Ribu dalam SebulanGubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyampaikan kasus aktif COVID-19 di DKI mengalami penurunan. Dia menyebut saat ini angka kasus aktif di bawah 10 ribu.
Read more »
Ahli: Dosis Kedua Vaksin Covid-19 Tetap Perlu Meski TelatSuntikan dosis kedua vaksin Covid-19 tetap perlu dilakukan meski terlambat. Berikut penjelasan ahli.
Read more »
2 Pekan Awal Agustus 2021, Bio Farma Distribusi 19,3 Juta Dosis Vaksin COVID-19Selama dua pekan pada awal Agustus 2021, Bio Farma distribusikan 19,3 juta dosis vaksin COVID-19.
Read more »
Pasien Covid-19 Menurun, Tempat Tidur di RS Wisma Atlet Hanya Terpakai 19,38%Saat ini, tinggal 1.530 orang pasien yang dirawat atau mencapai 19,38% dari total kapasitas sebanyak 7.894 tempat tidur.
Read more »
Anies Tegaskan DKI tidak Pernah Kurangi Data Covid-19Anies menyebut kematian selama pandemi selalu dilaporkan apa adanya oleh Pemprov DKI.
Read more »
Anies: DKI tidak Pernah Kurangi Data Covid-19Data kematian selama pandemi selalu dilaporkan apa adanya oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.
Read more »