Ade Armando alami luka parah di bagian kepala dan saat ini pihak kepolisian telah membawa Ade ke rumah sakit untuk penanganan lebih lanjut.
Pegiat media sosial Ade Armando dievakuasi petugas kepolisian seusai dipukuli demonstran pada aksi unjuk rasa di depan kompleks Parlemen di Jakarta, Senin . ANTARA FOTO/Galih Pradipta/aww.Jakarta - Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Fadil Imran mengatakan pegiat media sosial sekaligus dosen universitas Indonesia, Ade Armando mengalami luka parah di bagian kepala lantaran dianiaya sejumlah orang di depan gedung DPR RI, Senin.
Fadil mengatakan pihaknya saat ini sudah membawa Ade Armando ke rumah sakit untuk penanganan lebih lanjut."Tidak penting beliau dirawat di mana. Terpenting beliau sudah mendapat perawatan maksimal tim dokter," kata Fadil. Dirinya bahkan sudah mengantongi sejumlah penyusup yang melakukan penganiayaan dalam unjuk rasa di depan gedung DPR RI.Ade Armando dianiaya massa saat mengikuti aksi demonstrasi di depan gedung DPR RI, Senin.
Ade juga mencoba melindungi kepala dan badan sambil tersungkur ke tanah ketika dia menerima amukan massa.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dikeroyok Massa Aksi, Polisi: Luka Ade Armando Cukup Parah | Kabar24 - Bisnis.comDikeroyok Massa Aksi, Polisi: Luka Ade Armando Cukup Parah
Read more »
Ade Armando Babak Belur di Tengah Demo 11 April, Celananya DilucutiFoto wajah Ade Armando dengan kondisi babak belur beredar. Dalam foto itu, celana Ade Armando terlihat sudah dilucuti.
Read more »
Pemukul Ade Armando Sampai Babak Belur DitangkapKepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Endra Zulpan mengatakan pemukul Ade Armando sudah ditangkap dan diperiksa polisi.
Read more »