Lionel Messi atau Kylian Mbappe berpeluang mengawinkan gelar top skor dan pemain terbaik Piala Dunia.
Jika catatan kedua pemain masih sama, jumlah assist akan menjadi tie breaker.Dikutip dari FIFA, faktor pemisah pertama atau tiebreaker posisi top skor Piala Dunia 2022 jika dua pemain memiliki jumlah gol identik adalah assist.Jika assist belum bisa menentukan, tiebreaker selanjutnya adalah rata-rata gol per menit.
Terkait tiebreaker kedua itu, Mbappe unggul dengan catatan satu gol per 95 menit berbanding 114 menit per gol milik Lionel Messi.Menurut statistik Opta, Mbappe terlibat dalam 45 kali rangkaian serangan, 24 berakhir dengan tembakan. Jumlah itu terbanyak di turnamen dengan Messi hanya dua di bawahnya di mana 19 berakhir dengan tembakan.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Lionel Messi vs Kylian Mbappe Show di Final Piala Dunia 2022Lionel Messi vs Kylian Mbappe show bakal menghipnotis penonton di jagat raya saat Argentina vs Prancis di final Piala Dunia 2022 pada Minggu 18 Desember 2022. Lionel...
Read more »
Intip Rekor Pertemuan Lionel Messi vs Kylian Mbappe Jelang Final Piala Dunia 2022, Siapa Unggul?Duel Lionel Messi dan Kylian Mbappe jadi tajuk pada final Piala Dunia 2022. Nasib Argentina dan Prancis bakal ditentukan kinerja sang bintang.
Read more »
PIALA DUNIA 2022 - Lionel Messi Pantas Juara, Kylian Mbappe Sebaiknya Mengalah Saja - Bolasport.comKylian Mbappe diminta memberikan titel juara Piala Dunia 2022 untuk rekan setimnya di PSG, Lionel Messi. 🗣️ Clarence Seedorf: “Biarkan Argentina menang 2-1.”
Read more »
PIALA DUNIA 2022 - Kylian Mbappe Akan Tutupi Sinar Lionel Messi di Final - Bolasport.comKylian Mbappe mendapat kepercayaan penuh dari rekan senegaranya untuk mengalahkan magnet Lionel Messi pada final Piala Dunia 2022. ✨
Read more »