Simak runutan kejadian atau kaleidoskop 2022, dimana Kementerian Investasi/BKPM berjibaku atasi investasi mangkrak di Indonesia.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Menjelang akhir 2022, Kementerian Investasi/BKPM tampaknya belum bisa 100 persen mengeksekusi investasi mangkrak yang tercatat mencapai Rp708 triliun sejak November 2019 hingga saat ini. Simak kaleidoskop 2022 seputar investasi dan penanaman modal di Indonesia.
Sebelumnya diberitakan, perjuangan untuk mengeksekusi investasi mangkrak pun harus berakhir. Pembenahan ekosistem investasi, pembentukan satuan tugas khusus, hingga kerja sama lintas lembaga pun tak mampu membangkitkan penanaman modal yang mati suri. Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal Bahlil Lahadalia saat wawancara dengan Bisnis Indonesia di Jakarta, Selasa . Bisnis - Himawan L Nugraha
Namun, beberapa pelaku usaha mengajukan keberatan sehingga pemerintah membutuhkan waktu untuk menelaah lebih dalam sebelum mengeluarkan putusan akhir. Persoalan tanah juga turut menjadi penyebab investasi mangkrak di Indonesia. Memang, lahan selalu menjadi persoalan yang dikeluhkan oleh calon investor. Tata kelola lahan yang carut marut menjadi penghambat dalam memproses investasi mangkrak. Misalnya, lahan yang tidak sesuai peruntukan, hingga perizinan yang tumpang tindih di level pemerintah pusat dan pemda.
Faktor lainnya seperti geopolitik juga perlu menjadi pertimbangan karena memicu ketidakpastian. Ini kemudian membuat para investor ragu dan mundur untuk menanamkan modalnya di Indonesia. Bahkan kata dia, semudah apapun perizinan yang ditawarkan Bahlil tak akan meningkatkan minat investor akibat faktor geopolitik yang tak stabil.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kaleidoskop Januari-Maret 2022: Invasi Rusia ke Ukraina Hingga Kematian Tangmo NidaPada Januari hingga Maret terjadi berbagai peristiwa baik di Indonesia maupun dunia. Mulai dari Presiden Jokowi yang viral di Malaysia hingga...
Read more »
Kaleidoskop 2022, Inilah 6 Momen Kecantikan yang Paling BerkesanBanyak selebritas dunia menunjukkan transformasi tingkat tinggi di Instagram, merek kecantikan pun tak mau kalah dengan membuat terobosan baru
Read more »
Kaleidoskop April-Juni 2022: Drama Rumah Tangga Johnny Depp Hingga Tenggelamnya Eril di Sungai Aare!Tak terasa, kita sudah berada di penghujung tahun 2022. Banyak sekali peristiwa-peristiwa yang ramai terjadi di tahun 2022 dan menjadi sorotan publik...
Read more »
Kaleidoskop 2022: Berjibaku Atasi Investasi Mangkrak Rp708 TriliunSimak runutan kejadian atau kaleidoskop 2022, dimana Kementerian Investasi/BKPM berjibaku atasi investasi mangkrak di Indonesia.
Read more »
Pengumuman Pemenang Film Pilihan Tempo 2022: Autobiography, Film Pilihan Tempo 2022Pengumuman Pemenang Film Pilihan Tempo 2022: Autobiography, Film Pilihan Tempo 2022 TempoSeleb
Read more »
Kejurnas Tarung Derajat XIX Resmi Digelar, Ini Nomor PertandingannyaKejuaraan Nasional Tarung Derajat XIX 2022 AA Boxer Cup resmi dibuka pada 18-20 Desember 2022.
Read more »