KAI Daop 1 Catat 99 Ribu Tiket Dipesan selama Periode Libur Panjang
Daerah Operasi 1 Jakarta mencatat sekitar 99 ribu tiket kereta api jarak jauh dipesan untuk periode keberangkatan 31 Mei-4 Juni 2023 atau pada momen libur panjang akhir pekan.
Adapun, kata dia, jumlah penumpang berangkat pada momen libur panjang akhir pekan ini meningkat lebih dari dua kali lipat jika dibandingkan dengan rata-rata penumpang di hari biasa. Lebih lanjut, Eva menjelaskan sejumlah jadwal KAJJ baik itu keberangkatan maupun kedatangan juga akan mengalami perubahan mulai Kamis. Untuk itu,Daop 1 Jakarta juga mengimbau kepada seluruh pelanggan KA yang sudah membeli tiket untuk keberangkatan pada Kamis dan setelahnya agar memeriksa kembali jadwal keberangkatannya sehingga tidak tertinggal ataupun salah naik KA.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jelang Penerapan Gapeka 2023, Daop 2 Inspeksi Lintas Kereta Bandung-Purwakarta |Republika OnlinePT KAI Daop 2 memastikan kesiapan lintas dalam rangka penerapan Gapeka 2023.
Read more »
Libur Panjang, Penumpang KAI Daop 9 Jember Naik 12 PersenOkupansi penumpang KA di Daop 9 Jember, mengalami peningkatan hingga 12% menjelang libur panjang akhir pekan.
Read more »
Libur Panjang, KAI Sebut Jumlah Penumpang Kereta Api di Daop Madiun Meningkat 60 PersenPT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Daerah Operasi 7 Madiun mencatat lonjakan jumlah penumpang hingga 60 persen pada masa libur panjang.
Read more »
KAI Catat Lonjakan Penumpang Kereta Jarak Jauh Jelang Libur Panjang - Jawa PosVolume penumpang Kereta Api Jarak Jauh (KAJJ) dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen mengalami lonjakan jelang libur nasional pada Kamis (1/6)
Read more »
KAI Berlakukan Gapeka 2023 Mulai Hari Ini, Catat Jadwal BarunyaPT KAI melakukan perubahan jadwal perjalanan KRL Commuter Line seiring dengan akan diberlakukannya Gapeka 2023. Perubahan jadwal tersebut mulai berlaku hari ini
Read more »
32 Ribu Penumpang Kereta Api Berangkat Dari Stasiun Pasar Senen dan GambirSebanyak 18 ribu penumpang berangkat dari Stasiun Pasar Senen dan 14 ribu penumpang dari Stasiun Gambir.
Read more »