Mahfud menyebut, KPU bodoh kalau mau diintervensi pihak luar.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan Mahfud MD menyebut, Komisi Pemilihan Umum melakukan tindakan bodoh bila mau diintervensi pihak luar. Hal itu terkait tudingan KPU meloloskan Partai Gelora karena permintaan Istana.
Sebelumnya, perwakilan Koalisi Masyarakat Sipil Kawal Pemilu Bersih, Hadar Nafis Gumay mengungkapkan dugaan kecurangan pemilu pada tahapan verifikasi partai politik saat menghadiri Rapat Dengar Pendapat Umum dengan Komisi II DPR di Senayan, Jakarta Pusat pada Rabu . Dia membawa empat bukti KPU yang memaksakan Partai Gelora harus lolos.
Mahfud lalu mengaku menelepon Sekretaris Jenderal Komisi Pemilihan Umum Bernad Dermawan Sutrisno."Pak Bernard ini ada informasi banyak begini bener ndak? Lalu dijawab 'Tidak Pak, tegak lurus'," ungkap Mahfud.Mahfud lalu menceritakan isi pembicaraannya dengan Sekjen KPU Bernard Dermawan."Jangan main-loh loh, semua partai, kalau satu diberi begini, yang lain diberi begini. Jangan Anda terima pesanan dari orang lain. Nah itulah sebabnya banyak formulir berubah.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dituding Intervensi KPU, Mahfud: Saya Ingin Meluruskan KPU |Republika OnlineMahfud membenarkan menelepon sekjen KPU pada 10 November 2022.
Read more »
Mengaku Bukan Diintervensi, Ketua KPU Ungkap Arahan Mahfud Md soal Pemilu 2024Mahfud Md mengklarifikasi kabar yang menyebutkan bahwa dirinya dan Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian mengintervensi KPU.
Read more »
Mahfud MD: KPU bodoh kalau mau diintervensi'KPU saja yang bodoh kalau mau diintervensi. Kan undang-undang katakan dia independen, ada orang diintervensi oleh parpol, oleh pemda, oleh lurah, itu bodoh namanya,' kata MahfudMD.
Read more »
Mahfud MD: KPU Bodoh Kalau Mau Diintervensi, di Undang-Undang Independen | merdeka.comDia menekankan pihaknya justru telah memberikan peringatan kepada KPU agar berlaku independen dan adil usai kasus dugaan kecurangan verifikasi parpol mencuat ke publik.
Read more »
Mahfud MD Bantah Intervensi Istana untuk Loloskan Partai Peserta PemiluMenko Polhukam Mahfud MD memang sempat menghubungi Sekjen KPU. Namun, saat itu, ia justru mengingatkan KPU agar profesional karena ia mendengar isu pesanan terkait kepesertaan parpol di Pemilu 2024. Polhuk AdadiKompas
Read more »
Mahfud MD dan Fahri Satu Suara, Partai Gelora Lolos Bukan Intervensi Istana |Republika OnlineFahri pun balik menuding Hadar pernah melakukan perbuatan curang
Read more »