Jeblok dalam Dua Balapan Terakhir, Manajer Ducati Tetap Percaya pada Bagnaia
Sempat diragukan banyak pihak karena penampilan inkonsistennya di awal musim, Bagnaia membuktikan diri dengan menjadi juara di MotoGP Italia 2022.Bagnaia mampu meredam kecepatan dari Fabio Quartararo di Sirkuit Mugello.
Namun sangat disayangkan dalam dua balapan setelahnya, Bagnaia harus menelan pil pahit dengan gagal mencapai garis finis. Di MotoGP Catalan 2022, Bagnaia terjebak dalam insiden kecelakaan mengerikan yang diakibatkan kecerobohan Takaaki Nakagami . Pada insiden tersebut Bagnaia dan Alex Rins ikut terseret setelah Nakagami kehilangan kendali motornya.Baca Juga: Marc Marquez Masih Cuti, Legenda MotoGP Bongkar Gacoannya Musim Ini
We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more: