Pekan ini tes pramusim MotoGP 2022 akan digelar di Sirkuit Mandalika. Berikut jadwal tes tersebut selengkapnya!
Sirkuit Mandalika memang belum menghadirkan tes resmi para rider MotoGP, baik dalam tes maupun balapan. Tapi para rider sudah"berkenalan" singkat dengan sirkuit ini.
Rider Aprilia Aleix Espargaro adalah salah satu yang sudah menjajal satu putaran di Sirkuit Mandalika. Ia pun sudah menuturkan kesan pertamanya. "Halo fans di Indonesia. Saya sudah di sini. Lap pertama di Sirkuit Mandalika, hari ini dengan sepeda. Sirkuit ini sangat indah. Saya sudah tak sabar untuk melintas di sirkuit ini dengan motor pertama kalinya pada akhir pekan ini," kata Alex Espargaro di Instagram pribadinya @aleixespargaro.
Ada pula Alex Rins. Rider Suzuki itu tak mau kalah mengisahkan kesan pertamanya terhadap Sirkuit Mandalika. "Terkonfirmasi: Sirkuit Mandalika sangat keren. Tak Sabar untuk menunggangi motor saya di sini," kata Rins di akun Instagram @alexrins.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jelang Tes di Mandalika, Repsol Honda Resmi Luncurkan Tim untuk MotoGP 2022Repsol Honda meluncurkan tim untuk MotoGP 2022 pada Selasa (8/2/2022) di sela-sela persiapan sebelum mengikuti tes pramusim di Sirkuit Mandalika.
Read more »
Jadwal MotoGP 2022: Catat Jadwal Pramusim dan Balap di Sirkuit MandalikaSirkuit Mandalika bakal menggelar pramusim dalam waktu dekat dan balapan, cek langsung kapan dua event ini berlangsung di MotoGP 2022.
Read more »
Jadwal Tes Pramusim MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika - 24 Pembalap Siap Beraksi - Bolasport.comSebanyak 24 pembalap akan mengikuti tes pramusim kedua MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika, Lombok, Indonesia, 11-13 Februari setelah melakukan
Read more »
Bukan MotoGP Mandalika, Ini Nama Resmi Balapan MotoGP di IndonesiaBalapan MotoGP di Sirkuit Mandalika kini sudah punya nama resmi, bukan MotoGP Mandalika, tapi Pertamina Grand Prix of Indonesia!
Read more »
Pulih Cepat, Marquez Tak Menyangka Bisa Balapan Penuh pada MotoGP 2022 - Bolasport.comPembalap Respol Honda, Marc Marquez, mengaku masih tak menyangka bisa pulih lebih cepat jelang kejuaraan MotoGP 2022.
Read more »
Tak Mau Kalah dari Kakak, Alex Marquez Intip Peluang Juara MotoGP 2022 - Bolasport.comPembalap LCR Honda, Alex Marquez, tidak mau kalah dari Marc Marquez dalam mengintip peluang menjadi juara di gelaran MotoGP 2022.
Read more »