Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan 'menyentil' perwakilan Polri yang hadir dalam Kongres Tahunan PSSI di Hotel Rafles, Jakarta Selatan, Sabtu (29/6).
"Tadi di awal sudah kita dengar bersama pak, tadi ada yang teriak keluarkan izin Liga 1. Udah keluar sih [rekomendasi keramaian], cuma belum dideclair saja," kata Iriawan dalam sambutannya.
We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more: