Kemenparekraf mendukung konferensi akbar Indonesia Event Management Summit (IVES) 2023 karena menjadi jawaban pemulihan ekonomi industri kreatif pasca covid.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif menyatakan dukungan terlaksananya konferensi akbar Indonesia Event Management Summit 2023 karena dapat dinilai sebagai jawaban pemulihan ekonomi industri kreatif pasca Covid-19.
Beragam asosiasi dan komunitas turut mendukung terlaksananya acara ini, mulai dari ASPERAPI, Forum Backstagers Indonesia, Asosiasi Promotor Musik Indonesia, IVENDO, IPC, IMARINDO, RMI, Komunitas Event Owner hingga Rental Indonesia. Andro Rohmana Putra, Project Director IVES 2023 mengatakan bahwa antusiasme para pelaku industri event sangat besar sekali pada pelaksanaan IVES ini, “Bahkan jika kita menyadari, potensi ekonomi atas terselenggaranya event di Indonesia luar biasa, berdasarkan proyeksi statistik potensi pendapatan penjualan tiket tahun 2023 sebesar 4 triliun rupiah, belum lagi apabila inisiasi acara dilakukan dari tingkat desa, maka potensi ekonomi maupun perputaran uang di Indonesia dari industri event dapat...
“Sebuah kesempatan yang sayang untuk dilewatkan di mana pada acara ini memungkinkan peserta untuk bertemu, berjejaring, berbagi, dan belajar satu sama lain dengan lebih dari 60 pembicara dan moderator,” jelasnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
IVES 2023 Dorong Pemulihan Ekonomi Industri Kreatif Pasca-PandemiKemenparekraf tidak hanya mendukung tetapi juga mengimbau dinas pariwisata baik provinsi, kota, kabupaten serta institusi pendidikan untuk turut hadir menyukseskan IVES 2023.
Read more »
Deretan Pelanggaran Lalu Lintas yang Diincar dalam Operasi Keselamatan 2023 Hari IniOperasi Keselamatan 2023 ini rencananya akan berlangsung selama dua pekan hingga 20 Februari 2023.
Read more »
Operasi Keselamatan Jaya 2023, Polda Metro Kerahkan 2.939 PersonelPolda Metro Jaya mengerahkan 2.939 personel dalam Operasi Keselamatan Jaya 2023 pada 7-20 Februari 2023.
Read more »
Polres Semarang Awali Operasi Keselamatan Lalu Lintas 2023 dengan Bagikan HelmPolres Semarang mulai menggelar Operasi Keselamatan Lalu Lintas Candi 2023, Selasa-Senin (7-20/2/2023).
Read more »
Aksi Petugas di Skill Competition 2023 untuk Peringati HUT Damkar Ke-104Skill Competition 2023 digelar untuk memperingati HUT Damkar Ke-104 yang jatuh pada 1 Maret 2023.
Read more »
Transaksi B2C Travex ATF 2023 Tembus Rp8,12 MiliarKegiatan B2C Travex ATF 2023 mencatatkan transaksi sebesar Rp8,12 miliar menurut data Kemenparekraf.
Read more »