Ketua KPU Hasyim Asy'ari kembali menegaskan sikap Komisi Pemilihan Umum (KPU) terhadap sistem pemilu yang akan diterapkan di Pemilu Serentak 2024.
Jakarta, Beritasatu.com - Menurut Hasyim, KPU akan mengikuti sistem yang diatur dalam UU Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu, yakni sistem proporsional terbuka.
"Jadi KPU sebagai penyelenggara pemilu, penyelenggaraannya berdasarkan UU Pemilu. UU Pemilu yang masih berlaku sampai saat ini adalah UU Nomor 7 Tahun 2017 di mana di dalamnya sistem pemilu yang dianut adalah proporsional daftar calon terbuka," ujar Hasyim Asy'ari di Kelenteng Kong Miao TMII, Jakarta Timur, Jumat .
"Jadi KPU ketika merencanakan kegiatan pemilu 2024 termasuk penganggarannya, teknikalitasnya masih menggunakan cara pandang sistem pemilu untuk anggota DPR, DPRD provinsi, kabupaten dan kota dengan cara pandang sistem proporsional daftar calon terbuka," tandas dia.Koalisi 8 Fraksi di DPR Sepakat Tolak Sistem Proporsional Tertutup Hasyim menilai banyak pihak yang salah memahami pernyataannya pada saat acara 'Catatan Akhir Tahun 2022', Kamis 29 Desember 2022 di KPU, Jakarta.
"Yang memohon atau meminta itu pemohon, bukan KPU. Ini ada dua kemungkinan, salah paham atau paham yang salah. Kalau salah paham, saya ngomong disalahpahami. Kalau paham yang salah, saya ngomong dianggap salah. Sudah klarifikasi, tetap saya yang dianggap salah," pungkas Hasyim.TAG: KPU Pemilu 2024 Sistem Proporsional Terbuka Sistem Proporsional Tertutup
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dapil Pemilu 2024 Tidak Berubah, KPU Sepakat Sistem Pemilu Pilih Caleg - Tribunnews.comDaerah pemilihan (dapil) untuk DPR RI dan DPRD provinsi pada Pemilu 2024 tidak berubah.
Read more »
Dugaan Kecurangan Pemilu Menyeret Nama Mahfud MD, Ini Respons Ketua KPUDugaan kecurangan pemilu: Mahfud MD disebut intervensi KPU agar meloloskan parpol tertentu sebagai peserta Pemilu 2024.
Read more »
Rapat Dengan Pedapat Komisi II DPR: KPU Komitmen Gelar Pemilu 2024 Secara Proporsional TerbukaRapat Dengar Pendapat Komisi II DPR RI menghasilkan kesimpulan KPU berkomitmen untuk menyelenggarakan Pemilu 2024 menggunakan sistem proporsional terbuka.
Read more »
KPU Komit Gelar Pemilu 2024 dengan Sistem Proporsional TerbukaRapat dengar pendapat itu juga menyepakati pelaksanaan Pemilu 2024 tetap berdasarkan UU Pemilu.
Read more »
KPU Sepakat Pemilu 2024 Tetap Gunakan Sistem TerbukaKPU menyepakati akan tetap menyelenggarakan Pemilu 2024 dengan sistem proporsional terbuka.
Read more »
Mahfud Md Jawab Tudingan Dirinya Intervensi KPU soal Partai Peserta Pemilu 2024Mahfud Md mengklaim dirinya menegur KPU agar berlaku profesional karena ramai beredar isu bahwa ada pesanan-pesanan dari kekuatan luar di KPU.
Read more »