Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya membuka lima lokasi layanan SIM (Surat Izin Mengemudi) Keliling bagi masyarakat yang ingin mengurus perpanjangan masa ...
Sejumlah pengunjung Mal Citraland memanfaatkan Gerai Samsat Keliling yang beroperasi pada halaman parkir mal di Jakarta Barat tersebut untuk membayar Pajak Kendaraan Bermotor , Rabu . ANTARA/Abdu Faisal/am.Jakarta - Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya membuka lima lokasi layanan SIM Keliling bagi masyarakat yang ingin mengurus perpanjangan masa berlaku SIM, di Jakarta, Jumat.
Melalui akun Instagram resmi, TMC Polda Metro Jaya menginformasikan layanan ini beroperasi mulai pukul 08.00 – 14.00 WIB.Jakarta Selatan di Kampus Trilogi Kalibata;Adapun dokumen yang harus dibawa ke SIM Keliling antara lain KTP dan SIM asli beserta fotokopi, formulir permohonan, dan mengikuti tes kesehatan di lokasi gerai.Bagi pemegang SIM yang masa berlakunya habis harus mengajukan permohonan SIM baru di Satpas SIM Daan Mogot, Jakarta Barat.
Untuk biaya perpanjangan, sesuai dengan PP Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak adalah Rp80.000 untuk perpanjangan SIM A, dan Rp75.000 untuk perpanjangan SIM C. Selama berada di lokasi gerai SIM Keliling masyarakat diminta tetap menerapkan protokol kesehatan 5M yakni memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak fisik, menjauhi kerumunan serta membatasi mobilitas dan interaksi.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Heru Budi Beberkan Kriteria Khusus Sekda DKI Jakarta: Harus Paham Proses APBDPenjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono mengungkapkan kriteria khusus Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta.
Read more »
Jadwal Mobil SIM Keliling DKI Jakarta, Depok, Bandung Sabtu 28 Januari 2023Biaya perpanjangan sesuai dengan PP Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak, yaitu Rp80 ribu untuk perpanjangan SIM A dan Rp75 ribu untuk pemilik SIM C.
Read more »
5 Gerai SIM Keliling di Jakarta Hari Ini, 26 JanuariPolda Metro Jaya menyiapkan 5 gerai SIM Keliling yang tersebar di 4 wilayah kota DKI Jakarta pada Kamis (26/1). Cek lokasinya di sini.
Read more »
Cuaca Jakarta Hari ini, BMKG: Waspada Hujan Petir di Sejumlah Titik Ini Malam NantiBMKG: Waspada hujan petir hari ini di sejumlah titik di Jakarta pada malam hari, untuk cuaca jakarta hari ini, Jumat (27/1/2023) pada pagi hari berawan
Read more »
Lokasi Pelayanan SIM Keliling di Jakarta 27 Januari 2023, Ada 5 GeraiPolda Metro Jaya menyiapkan lima gerai layanan SIM yang tersebar di empat wilayah DKI Jakarta, pada Jumat (27/1).
Read more »
Wow! Pengadaan Lift di Gedung DPRD DKI Dianggarkan Rp3,48 MiliarPemprov DKI Jakarta menggelontorkan anggaran dari APBD 2023 senilai Rp4,7 miliar untuk pengadaan dan perawatan lift di Gedung DPRD DKI Jakarta, Kebon Sirih, Jakarta...
Read more »