Hormel Foods International Corporation (HFIC), anak usaha Hormel Foods Corporation, membeli Rp6,2 triliun saham Garudafood (GOOD).
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA — Perusahaan makanan global asal Amerika Serikat Hormel Foods Corporation resmi menjadi investor anyar di PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk. . Masuknya Hormel Foods terjadi lewat aksi pembelian saham dari sejumlah investor.
Presiden dan CEO Hormel Foods Jim Snee mengatakan investasi strategis di Garudafood bakal memperkuat kemitraan kedua perusahaan. Dia mengatakan kerja sama yang terjalin merupakan instrumen krusial bagi Hormel Foods untuk memperluas bisnis di Indonesia dan Asia Tenggara. Analis BRI Danareksa Sekuritas Natalia Susanto mengatakan perusahaan konsumer akan menjadi pendulang keuntungan terbesar memasuki tahun penyelenggaraan Pemilihan Umum 2024. Di sisi lain, harga komoditas diramal akan mulai melandai sehingga tekanan biaya produksi tidak sebesar 2022.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jual Saham Garudafood ke Hormel Foods, CVC Capital Potensi Cuan Rp1,37 TriliunCVC Capital Partners tercatat mulai berinvestasi di GOOD pada Juni 2018 dengan menyuntikkan dana sebesar US$150 juta.
Read more »
Perusahaan Makanan AS Borong Saham GarudafoodTercatat HFIC membeli 10.768.830.564 lembar saham Garudafood.
Read more »
Mesin tiba-tiba mati, Kawasaki tarik lagi Ninja H2Kawasaki Motors Corporation AS mengeluarkan edaran untuk menarik kembali (recall) terhadap beberapa varian dari Kawasaki Ninja H2 produksi tahun ...
Read more »
Raih Kepercayaan Pengguna, Tokopedia Sabet IDC Awards 2022Tokopedia berhasil dinobatkan sebagai pemenang International Data Corporation (IDC) Future Enterprise Awards 2022 dalam kategori 'Best in Future of Trust'.
Read more »
Kejar Target 500 MWP, Anak Usaha Indika (INDY) Perkuat Pendanaan UsahaAnak usaha Indika memperkuat pendanaan usaha untuk mengejar target 500 MWP
Read more »
Jalan Usaha Tani Mudahkan Petani Akses lahan PertanianPetani di Jember mengaku sangat terbantu dengan keberadaan Jalan Usaha Tani.
Read more »