Indonesia Bahas Masalah Pangan di KTT G-7 di Jerman

South Africa News News

Indonesia Bahas Masalah Pangan di KTT G-7 di Jerman
South Africa Latest News,South Africa Headlines
  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 59%

Indonesia akan membahas isu terkait pangan dunia dalam pertemuan KTT G-7 dan Mitra (G7 Summit for Partner Countries) yang akan digelar di Elmau, Jerman.

Jakarta, Beritasatu.com - Pemerintah Indonesia akan membahas isu terkait pangan dunia dalam pertemuan KTT G-7 dan Mitra yang akan digelar di Elmau, Jerman pada 26-27 Juni mendatang.

Dalam pengarahan pers yang diikuti dari Jakarta, Rabu , Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan, Presiden Joko Widodo dijadwalkan melakukan kunjungan ke Jerman untuk menghadiri KTT G-7 usai menerima undangan dari Jerman sebagai ketua G=7. “Dalam G7 Summit for Partner Countries tersebut, salah satu isu yang akan dibahas adalah mengenai masalah pangan. Sebagaimana teman-teman ketahui, isu pangan, energi, dan keuangan akhir-akhir ini terus menjadi pembicaraan dunia,” kata Menlu Retno.Dia mengatakan, pandemi Covid-19 telah membawa dampak bagi ekonomi dunia dan di tengah upaya pemulihan ekonomi, terjadi peperangan di Ukraina yang dampaknya turut dirasakan di berbagai negara di seluruh dunia.

Selain mengikuti KTT, Presiden Jokowi juga akan melakukan pertemuan-pertemuan bilateral dengan para pimpinan negara-negara anggota G-7 dan negara mitra lain yang turut hadir.Saksikan live streaming program-program BeritaSatu TV di sini

We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more:

Beritasatu /  🏆 26. in İD

South Africa Latest News, South Africa Headlines

Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.

Presiden Ukraina Zelensky dan Jokowi akan Hadiri KTT G7 di JermanPresiden Ukraina Zelensky dan Jokowi akan Hadiri KTT G7 di JermanPresiden Ukraina Volodymyr Zelensky dikabarkan akan ikut menghadiri pertemuan KTT G7 di Istana Elmau, Garmisch Partenkirchen, Bayern, Jerman yang akan diselenggarakan pada 26 hingga 28 Juni mendatang.
Read more »

Pakar: Butuh KTT Tersendiri agar Turki Setuju Aksesi Swedia-Finlandia ke NATOPakar: Butuh KTT Tersendiri agar Turki Setuju Aksesi Swedia-Finlandia ke NATOTurki diperkirakan tidak akan menyetujui aksesi Swedia dan Finlandia ke dalam NATO saat Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) di Madrid pada 28-30 Juni mendatang.
Read more »

Presiden Ukraina Zelensky dan Jokowi akan Hadiri KTT G7 di JermanPresiden Ukraina Zelensky dan Jokowi akan Hadiri KTT G7 di JermanPresiden Ukraina Volodymyr Zelensky dikabarkan akan ikut menghadiri pertemuan KTT G7 di Istana Elmau, Garmisch Partenkirchen, Bayern, Jerman yang akan diselenggarakan pada 26 hingga 28 Juni mendatang.
Read more »

Mengenal Grup Kasidah Nasida Ria yang Konser di Jerman, Terkenal dengan Lagu Perdamaian - Tribunnews.comMengenal Grup Kasidah Nasida Ria yang Konser di Jerman, Terkenal dengan Lagu Perdamaian - Tribunnews.comGrup kasidah legendaris dari Indonesia, tepatnya dari Semarang Nasida Ria membuat bangga, kini tampil di Jerman
Read more »

5 Fakta Kasidah Nasida Ria yang Tampil di Jerman, 47 Tahun Bertahan di Blantika Musik Indonesia5 Fakta Kasidah Nasida Ria yang Tampil di Jerman, 47 Tahun Bertahan di Blantika Musik Indonesia5 fakta grup kasiah Nasida Ria yang tampil di Jerman antara lain bertahan selama 47 tahun di blantika musik Indonesia.
Read more »

Mentan SYL di Sambangi Mendag Zulhas, Bahas Pangan Hingga Perlindungan Petani |Republika OnlineMentan SYL di Sambangi Mendag Zulhas, Bahas Pangan Hingga Perlindungan Petani |Republika OnlineMendag Zulhas menyebut kolaborasi dengan Mentan demi jaga petani
Read more »



Render Time: 2025-03-11 20:30:31