Mediasi antara Virgoun dan Inara Rusli digelar di Pengadilan Agama Jakarta Barat pada Rabu (7/6/2023). Mediasi yang berlangsung 2 jam ini berujung gagal.
Bukti-bukti perselingkuhan Virgoun sebelumnya sudah dibeberkan Inara Rusli di media sosial. Bahkan soal surat pernyataan tentang Virgoun membenarkan perilakunya pun sempat jadi topik pembicaraan. Kini ketika masalah rumah tangga pasangan ini dibawa ke pengadilan dalam proses mediasi, Virgoun malah mengelak.
Kuasa hukum Inara Rusli, Mulkan Let-let menyebut bahwa kliennya kecewa dengan apa yang disampaikan oleh Virgoun dalam proses mediasi. Salah satunya soal Virgoun yang mengelak usai dibeberkan bukti-bukti."Ada beberapa hal yang Inara kecewa terhadap statement-statement dari Virgoun sendiri dalam mediasi tadi.
Inara Rusli keluar dari ruang sidang dengan mata sembab. Salah satu yang dibahas dalam mediasi adalah soal hal asuh anak. "Aku akan tetap mempertahankan hak asuh anak. Mengasuh anak sama-sama itu nggak bisa, anak-anak juga belum umur 12 tahun. Pengajaran mereka di bawah aku, jadi aku minta hak asuh," tutur Inara Rusli.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Virgoun dan Inara Rusli Hadir di PA Jakbar untuk Jalani Sidang Mediasi PerceraianBaik Virgoun maupun Inara Rusli menghadiri sidang mediasi perceraian mereka di PA Jakarta Barat.
Read more »
Virgoun dan Inara Rusli Jalani Persidangan MediasiSidang perceraian Inara Rusli dengan Virgoun kembali digelar di Pengadilan Agama Jakarta Barat, Rabu (7/6/2023) pagi, setelah sempat ditunda pada 31 Mei 2023 lalu.
Read more »
Inara Rusli Hadiri Sidang Mediasi Perceraian, Virgoun Dikawal 4 BhabinkamtibmasSidang perceraian Inara Rusli dan Virgoun digelar di Pengadilan Agama (PA) Jakarta Barat, Rabu (7/6/2023).
Read more »
Usai Mediasi, Virgoun Blak-blakan Ogah Komen Soal Inara RusliLanjutan sidang cerai musisi Virgoun dengan Inara Rusli telah usai digelar di Pengadilan Agama Jakarta Barat, Rabu pagi 7 Juni 2023. Sidang tersebut beragendakan mediasi.
Read more »
Inara Rusli Ungkap Perbincangan dengan Virgoun Saat MediasiPasangan selebritas Virgoun dan Inara Rusli menjalani sidang mediasi di Pengadilan Agama Jakarta Barat, Rabu (7/6).
Read more »
Virgoun Irit Bicara usai Gagal Mediasi dengan Inara RusliVirgoun yang tak mau bicara banyak usai jalani sidang cerai dengan Inara Rusli.
Read more »