IMF menilai kondisi ekonomi Indonesia cukup baik dan stabil sehingga diharapkan bisa berkontribusi lebih terutama untuk mengentaskan kemiskinan.
Bagikan Facebook Twitter WhatsApp Linkedin Telegram Tautan Tersalin A- A+ Bisnis.com, JAKARTA — Dana Moneter Internasional menilai kondisi ekonomi Indonesia cukup baik dan stabil di tengah situasi perekonomian dunia yang sedang dihadapkan dengan banyak ketidakpastian. Berharap Indonesia bisa berkontribusi lebih terutama untuk mengentaskan kemiskinan.
Seperti disampaikan Presiden Jokowi bahwa ekonomi Indonesia diperkirakan akan tumbuh 5,1 persen pada 2023, dan 5 persen pada tahun 2024. Melihat hal tersebut, IMF berharap Indonesia dapat ikut serta dalam memberikan bantuan kepada negara berkembang lainnya. Kristalina juga menilai bahwa Indonesia memiliki peran penting di tengah situasi dunia yang sedang menghadapi banyak tantangan saat ini. Indonesia dinilai mampu untuk menjalin hubungan dan berkomunikasi dengan semua pihak.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jokowi Minta Bantuan Jepang untuk Kirim Bantuan Kemanusiaan ke MyanmarJokowi meminta pemerintah Jepang ikut mengirimkan bantuan kemanusiaan untuk masyarakat Myanmar yang terjepit konflik.
Read more »
IMF Apresiasi Ekonomi Indonesia Jauh di Atas Rata-rata Pertumbuhan DuniaDana Moneter Internasional (IMF) memberikan apresiasi kepada Indonesia yang mencatatkan pertumbuhan ekonomi jauh di atas rata-rata pertumbuhan dunia.
Read more »
BERITA FOTO: Teriakan 'Indonesia' Iringi Pawai Timnas U22 IndonesiaTeriakan 'Indonesia' turut mengiringi kedatangan Timnas U22 Indonesia di area Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, dalam kirab juara SEA Games 2023.
Read more »
Subsidi Motor Listrik Masih Kurang Diminati MasyarakatPT Surveyor Indonesia selaku pihak yang memverifikasi penerima bantuan subsidi motor listrik menyampaikan, bahwa baru ada 114 pengajuan yang terverifikasi mendapatkan subsidi motor listrik.
Read more »
Kebangkitan Bahasa IndonesiaDengan berbahasa Indonesia, seluruh wilayah Indonesia yang begitu luas membentang seperti ada dalam satu genggaman komunikasi.
Read more »
Indonesia Marketing Association (IMA) Komitmen Dorong Ekonomi IndonesiaIMA akan berperan memanfaatkan peluang untuk membantu dan mendorong ekonomi Indonesia pasca Covid-19.
Read more »