IKN Bakal Punya Jaringan Infrastruktur Ketenagalistrikan, Ini Rencananya
Bisnis.com, JAKARTA — Presiden Joko Widodo atau Jokowi berencana untuk membangun jaringan infrastruktur ketenagalistrikan yang mutakhir di Ibu Kota Negara , Kalimantan Timur. Sistem jaringan itu diharapkan dapat menyediakan akses berbagai jenis energi untuk kebutuhan masyarakat saat ini dan masa mendatang.
Sementara itu jaringan transmisi tenaga listrik antar sistem meliputi saluran udara tegangan ekstra tinggi yang melewati kawasan penyangga lingkungan dan ketahanan pangan di Kawasan Pengembangan Ibu Kota Nusantara dan saluran udara tegangan tinggi yang melewati WP IKN Barat-WP IKN Timur 1-WP IKN Timur 2-WP IKN Utara di KIKN serta WP Simpang Samboja-WP Kuala Samboja-kawasan peyangga lingkungan dan ketahanan pangan di KPIKN.
Adapun gardu listrik yang diatur dalam Perpres itu meliputi WP KIPP di KIKN, WP IKN Barat di KIKN, WP IKN Timur 1 di KIKN, WP IKN Timur 2 di KIKN, WP IKN Utara di KIKN, WP Simpang Samboja di KPIKN, WP Kuala Samboja di KPIKN dan WP yang tersebar di kawasan penyangga lingkungan dan ketahanan pangan di KPIKN.
Kepala Otorita IKN Bambang Susantono menyampaikan bahwa gambaran umum pembangunan kawasan ibu kota baru itu berasal dari kas negara maupun investasi sektor non pemerintah. Anggaran pendapatan dan belanja negara digunakan untuk pembangunan infrastruktur dasar.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
BEI Target 55 IPO di 2022, Cek Emiten Apa Saja yang Bakal Melantai Bulan IniBursa Efek Indonesia (BEI) menargetkan bakal ada 55 initial public offering (IPO) atau penawaran saham perdana tahun ini. Untuk edisi bulan Mei 2022, akan ada dua...
Read more »
MMA 2022, Rudy Ahong Dikabarkan Bakal Lawan Sarif Saepudin pada Juni MRudy Ahong Gunawan diagendakan pada Juni 2022 ini akan melawan Sarif Saepduin petarung lawas dari MMA.
Read more »
Tayang Agustus 2022, Ini Deretan Karakter Utama dalam Serial House of the Dragon | Lifestyle - Bisnis.comBerikut penjelasan karakter utama yang ada di dalam serial House of the Dragon di HBO.
Read more »