Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada Jumat (16/12/2022) hari ini diprediksi akan dipengaruhi oleh keputusan The Fed terkait kenaikan suku bunga.
bergerak pada rentang 6.740 – 6.801 sepanjang perdagangan kemarin, Kamis . Tercatat, 215 saham menguat, 308 saham melemah dan 183 saham bergerak ditempat.Kapitalisasi pasar terpantau pada posisi Rp9.280,36 triliun.
“Emiten yang menerbitkan global bond juga akan memiliki forex losses yang semakin besar dan akan menyebabkan profitabilitas menurun,” terangnya dalam keterangan, Kamis .Keputusan The Fed menaikan suku bunga membuat beberapa bank sentral melakukan kebijakan yang sama termasuk Indonesia. Hal ini sejalan dengan tingkat inflasi tahunan AS masih tinggi sebesar 7,1 persen di bulan November 2022, walaupun telah melandai dari bulan sebelumnya yang tercatat 7,7 persen, tetapi masih jauh di atas target The Fed sebesar 2 persen.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
IHSG Masih Bearish, Saham Bank dan Energi Jadi Pilihan MNCIHSG berpotensi melanjutkan koreksi untuk menguji rentang 6.687-6.722 pada perdagangan hari ini, Jumat (16/12/2022).
Read more »
Rekomendasi Saham dan Pergerakan IHSG Hari Ini, Sentimen The Fed dan Neraca DagangIHSG hari ini dipengaruhi kenaikan suku bunga The Fed dan rilis data neraca perdagangan ekspor impor.
Read more »
IHSG Dibayangi Efek Kenaikan Suku Bunga The Fed, Cermati Saham-Saham IniIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibayangi efek kenaikan suku bunga The Fed pada perdagangan Kamis (15/12/2022) hari ini.
Read more »
Fed Naikkan FFR, IHSG Dibuka Anjlok 0,7% Seiring Bursa AsiaIndeks harga saham gabungan (IHSG) dibuka langsung anjlok hingga 0,74% ke 6.751,4 pada awal perdagangan hari ini, Kamis (15/12/2022).
Read more »
The Fed Naikkan Suku Bunga 50 bsp, IHSG Melemah Tertekan Saham Big CapsIHSG melemah ke 6.759,27 di tengah penurunan saham big caps setelah The Fed mengerek suku bunga acuan lanjutan.
Read more »
IHSG berpotensi melemah usai pernyataan 'hawkish' The FedIndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Kamis pagi berpotensi melemah sepanjang hari usai pernyataan hawkish Bank Sentral Amerika ...
Read more »