Iduladha 1443 H, Hewan Kurban yang Masuk Jakarta Capai 58.010 Ekor
Bisnis.com, JAKARTA - Kepala Dinas Ketahananan Pangan, Kelautan dan Pertanian, Suharini Eliawati mengungkapkan ada lonjakan permintaan hewan kurban di DKI Jakarta. Bahkan jumlah hewan kurban yang masuk ke Jakarta angkanya mencapai 58.010 ekor.
Eli menyampaikan dari total tersebut sebanyak 21 ribu di antaranya merupakan hewan ternak sapi, untuk sisanya yakni kambing dan domba. "Tapi menarik ya dengan sistem pemantauan yang rapi tertib menimbulkan kepercayaan dan karena itulah membuat banyak orang dari luar Jakarta memilih mengambil hewan kurban dari Jakarta," katanya.
Sebelumnya, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan juga menyerahkan sapi seberat 1,2 ton di Jakarta International Stadium , Tanjung Priok, Jakarta Utara, Minggu . Dia juga memastikan sapi tersebut bebas dari Penyakit Mulut dan Kuku karena melalui proses pemeriksaan"Dengan mengucap Bismillahirrahmanirrahim, maka hewan kurban ini kami serahkan kepada panitia kurban untuk didistribusikan di Jakarta dan sekitarnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Sambut Iduladha 1443 H, Sinar Mas Land Salurkan Ratusan Hewan Kurban | Ekonomi - Bisnis.comSinar Mas Land melalui Yayasan Muslim Sinar Mas Land (YMSML) menyalurkan 512 hewan kurban untuk menyambut Iduladha 1443 Hijriah ke sejumlah masjid di sekitar proyek Sinar Mas Land.
Read more »
Iduladha 1443 H, MTA Sumut Potong Ratusaan Hewan KurbanIduladha 1443 H, MTA Sumut potong ratusan hewan kurban, di Gedung MTA Jalan Perhubungan Laut Dendang,
Read more »
Sambut Iduladha 1443 H, Presiden Jokowi Salurkan Hewan Kurban ke 34 Provinsi | Kabar24 - Bisnis.comPresiden Jokowi menyalurkan bantuan kemasyarakatan hewan kurban berupa sapi kepada masjid-masjid di 34 provinsi di Indonesia dalam rangka menyambut Iduladha 1443 H.
Read more »
Idul Adha 1443 H, Pelindo Salurkan 500 Lebih Hewan KurbanPenyaluran hewan kurban merupakan kegiatan rutin tahunan Pelindo sebagai wujud nyata dari kehadiran perusahaan bagi masyarakat.
Read more »
Momen Iduladha, Kapolri Ingatkan Agar Penyembelihan Hewan Kurban saat Wabah PMK sesuai dengan SOPPelaksanaan pemotongan hewan kurban harus sesuai sesuai dengan SOP (standard operating procedure), untuk menghindari penyebaran wabah penyakit mulut dan kuku
Read more »