ICW menganggap Firli Bahuri dan keempat komisioner lainnya tidak ada kemauan.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Indonesia Corruption Watch menilai, Harun Masiku akan sulit ditangkap jika komposisi pimpinan KPK masih seperti saat ini. ICW menganggap Firli Bahuri dan keempat komisioner lainnya tidak ada kemauan untuk menangkap politiskus PDIP tersebut.
Menurut Kurnia, kesulitan itu ditambah dengan diberhentikannya beberapa orang pegawai yang ditugaskan mencari keberadaan Harun. Para 'pemburu' Harun Masiku telah dinyatakan tidak lolos Tes Wawasan Kebangsaan pegawai KPK. Karyoto bahkan mengaku sudah memperoleh informasi keberadaan Harun Masiku sebelum salah seorang Kasatgas nonaktif KPK Harun Al Rasyid menyebut buronan tersebut terdeteksi berada di Indonesia. Informasi yang diperoleh Karyoto mengenai lokasi Harun Masiku sama dengan informasi yang diterima Harun Al Rasyid.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
ICW: Vonis 12 Tahun Juliari Lukai Hati Korban Korupsi BansosICW menilai Juliari sepantasnya dihukum maksimal yakni seumur hidup.
Read more »
ICW: Juliari Seharusnya Divonis Penjara Seumur HidupIndonesia Corruption Watch (ICW) menilai Juliari Batubara sangat melukai hati publik, sehingga patut dipenjara seumur hidup ketimbang 12 tahun.
Read more »
AMMI Puji Sikap Moeldoko dalam Konflik dengan ICWAMMI mengajak generasi muda untuk tidak gegabah melakukan tudingan, apalagi bila tudingan tersebut berpotensi mencemari nama baik pihak yang dituduh.
Read more »
Sabar Hadapi ICW, Sikap Moeldoko DiapresiasiSikap Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko yang memilih untuk melayangkan somasi ketiga dan memberi waktu kepada ICW mendapatkan apresiasi.
Read more »
ICW: Mestinya PDI-P Pecat Juliari BatubaraICW menilai, PDI Perjuangan mesti bersikap tegas dengan memecat Juliari Batubara setelah eks Menteri Sosial itu divonis 12 tahun penjara.
Read more »