Honda Bukukan Penjualan 9.554 Unit di Maret 2022, Brio Jadi Tulang Punggung TempoOtomotif
TEMPO.CO, Jakarta - PT Honda Prospect Motor mencatatkan penjualan sebanyak 9.554 unit pada bulan Maret 2022. Total penjualan ini mengalami kenaikan sebesar 11 persen dibandingkan bulan sebelumnya. 'Peluncuran produk-produk baru dan beberapa pameran otomotif ikut membantu menjaga permintaan konsumen tetap tinggi,' kata Business Innovation and Sales & Marketing Director PT HPM Yusak Billy dalam keterangan resminya hari ini, Jumat, 8 April 2022.
Penjualan BR-V ini berkontribusi sebesar 19 persen terhadap total penjualan Honda.Sementara model-model lainnya, New Honda CR-V terjual 989 unit, City Hatchback RS laku 648 unit, dan Mobilio terjual 10 unit. Sementara untuk jajaran sedan, All New Civic RS terjual 114 unit, All New City 78 unit, dan Accord terjual 16 unit.Tidak ketinggalan, model terbaru Honda, yakni All New HR-V berhasil terjual 814 unit sepanjang Maret 2022. Bahkan SUV baru ini sudah terjual sekitar 5.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Chip Semikonduktor Semakin Langka, Honda Ungkap Prioritasnya - Pikiran-Rakyat.comHonda Prospect Motor mengungkapkan prioritasnya di tengah semakin langkanya chip semikonduktor, imbasnya pada produksi Honda Mobilio.
Read more »
All New HR-V Inden 4-5 Bulan, Honda Minta MaafCalon konsumen All New Honda HR-V harus banyak bersabar, karena inden SUV terbaru Honda ini mencapai 4-5 bulan. Berikut pernyataan Honda! 😱 Honda
Read more »
Seminggu di IIMS, Honda Catatkan SPK Sebanyak 518 Unit | Otomotif - Bisnis.comSPK itu terdiri dari pemesanan Honda Brio sebanyak 32 persen atau 166 unit, selanjutnya mobil yang baru saja diluncurkan Honda yaitu Honda All New HR-V sebanyak 150 unit atay 29 persen dan terakhir oleh Honda All New BR-V sebanyak 77 unit atau 15 persen.
Read more »
Kejagung Terima SPDP Pendeta Saifuddin Ibrahim Terkait Kasus Penistaan Agama | merdeka.comMenurut Ketut, dokumen SPDP itu diterbitkan oleh Bareskrim Polri tanggal 22 Maret 2022 dan diterima oleh Sekretariat Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum pada 28 Maret 2022.
Read more »
Bekuk Vietnam, Thailand Hadapi Indonesia di Final Piala AFF FutsalIni jadi pertemuan kedua bagi Indonesia dan Thailand di Piala AFF Futsal 2022.
Read more »