Hasil Undian 16 Besar Liga Europa: Barcelona vs Galatasaray, FC Porto vs Lyon TempoBola
TEMPO.CO, Jakarta - Hasilnya menghadirkan sejumlah laga besar seperti Barcelona melawan wakil Turki, Galatasaray, dan FC Porto melawan Lyon .Dalam undian ini, tampil mantan kiper Sevilla, Andreas Palop, yang memiliki sejarah sukses bersama klub asal Spanyol dengan meraih gelar Liga Europa atau Piala UEFA pada masanya.Dari hasil undian tersebut, Barcelona bertemu dengan lawan yang sulit, Galatasaray. Dalam sejarahnya, kedua tim pernah bertemu delapan kali.
Dari hasil lainnya, klub Spanyol yaitu Sevilla akan bertemu dengan West Ham sedangkan Real Betis bertemu dengan Eintracht Frankfurt. Klub Italia, Atalanta menghadapi klub kuat Jerman, Bayer Leverkusen. Berikut Hasil Undian 16 Besar Liga Europa 2021-2022.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Undian 16 Besar Liga Europa Hari Ini, Ini Peserta dan AturannyaBarcelona bisa mendapatkan lawan berat pada undian babak 16 besar Liga Europa malam ini.
Read more »
Hasil Undian 16 Besar Liga Europa: Terhindar Lawan Sulit, Barcelona Bertemu Wakil TurkiUEFA menggelar undian Liga Europa 2021/2022, Jumat (25/2/2022). Nama terbesar yang ada yakni Barcelona mendapat lawan lebih mudah ketimbang putaran sebelumnya.
Read more »
Xavi Puas Barcelona Hantam Napoli dan Lolos ke Babak 16 Besar Liga Europa |Republika OnlineBarcelona tetap menjadi tim yang patut diwaspadai.
Read more »
Atalanta Lolos ke Babak 16 Besar Liga Europa |Republika OnlineAtalanta membekuk Olimpiakos dengan skor telak 3-0 dan menang agregat 5-1.
Read more »
Rekap Hasil Liga Europa: Barcelona, Sevilla, Atalanta Lolos ke Babak 16 BesarBarcelona, Sevilla, Atalanta, Leipzig, dan Real Betis melaju ke babak 16 besar Liga Europa.
Read more »
Kalah Tipis, Sevilla Tetap Lolos ke Babak 16 Besar Liga EuropaSevilla bertamu ke markas Dinamo Zagreb dalam pertandingan leg kedua play off fase gugur Liga Europa 2021/22.
Read more »