Laga Man United vs Chelsea berakhir 4-1. Hasil ini memastikan satu tempat untuk MU di Liga Champions musim depan.
Kemenangan Man United juga diwarnai rekor Marcus Rashford. Ia menjadi pemain Man United pertama yang mencetak 30 gol di semua kompetisi sejak 2012-2013.
Pemain Man United terakhir yang mencapai prestasi tersebut adalah Robin van Persie pada musim 2012-2013. Man United memimpin saat pertandingan berjalan enam menit melalui kerja sama Christian Eriksen dan Casemiro.Tuan rumah mendapatkan kesempatan lewat tendangan bebas yang dieksekusi Christian Eriksen. Pemain asal Denmark itu mengirimkan tendangan ke tengah kotak penalti.
Casemiro memenangi duel udara dan menyambut bola dengan sundulannya yang melewati Kepa sebelum bersarang di gawang Chelsea.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Man United Vs Chelsea, Peringatan untuk Pasukan Setan MerahPelatih Man United Erik ten Hag memberikan peringatan kepada anak-anak asuhnya menjelang pertandingan melawan Chelsea.
Read more »
Man United Ungguli Chelsea 2-0 di Babak PertamaManchester United menjamu Chelsea dalam lanjutan Liga Inggris. Setan Merah memimpin 2-0 di babak pertama.
Read more »
HT Man United Vs Chelsea: Casemiro Cetak Gol Cepat, Setan Merah Unggul 2-0Babak pertama Man United vs Chelsea berakhir dengan skor 2-0 berkat gol Casemiro dan Anthony Martial.
Read more »
Link Live Streaming Man United Vs Chelsea, Kickoff 02.00 WIBPartai tunda Premier League pekan ke-32 bakal menyajikan laga Man United vs Chelsea. Berikut link live streaming pertandingan tersebut.
Read more »
Man United Vs Chelsea, Rekor Buruk Si Biru di Teater ImpianChelsea tercatat tak pernah menang dalam 10 laga tandang terakhir kontra Manchester United di Premier League.
Read more »
5 Fakta Mengerikan Jelang Duel Manchester United vs ChelseaManchester United akan menjamu Chelsea dalam lanjutan Premier League di Old Trafford pada Jumat dini hari nanti, 26 Mei 2023, pukul 02.00 WIB.
Read more »