Madura United menang 2-1 atas Persikabo 1973 pada laga pekan ketujuh Liga 1. Laga ini diwarnai dengan blunder fatal dari bek Laskar Padjajaran.
Pertandingan ini diwarnai dengan blunder bek Persikabo Andy Setyo yang berbuah gol Malik Risaldi pada babak pertama.Andy Setyo yang berupaya menghalau bola malah membuat si kulit bundar membentur kaki Malik Risaldi sehingga masuk ke gawang sendiri.Namun, tandukan Beto Goncalves pada babak kedua mampu membawa Madura United menang.Madura United menyambut Persikabo tanpa diperkuat sang playmaker sekaligus top skor klub, Lulinha .
Pemain asal Brasil itu harus absen lantaran cedera usai Madura United tumbang 0-1 dari Persis Solo pada pekan lalu. Meski tanpa Lulinha, Madura United dapat mengambil inisiatif serangan dan membuka keunggulan lebih dulu pada menit ke-13.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Madura United Terancam Hadapi Persikabo 1973 Tanpa LulinhaPelatih Madura United Fabio Lefundes menekankan tidak akan memaksakan Lulinha untuk bermain. maduraunited
Read more »
Prediksi Madura United vs Persikabo 1973 di Laga Pekan Ketujuh BRI Liga 1 Sabtu IniSimak prediksi Madura United vs Persikabo 1973 yang akan hadir sebagai bagian dari laga pekan ketujuh BRI Liga 1 2022-2023, Sabtu, 27 Agustus 2022.
Read more »
Madura United Vs Persikabo, Sape Kerrab Latihan Keras Lewati BatasJelang laga Liga 1 2022-2023 kontra Persikabo, pelatih Madura United, Fabio Lefundes, terus menggeber sesi latihan intensitas tinggi.
Read more »
Lulinha Cedera di Stadion Manahan, Madura United Waswas Hadapi PersikaboPelatih Madura United Fabio Lefundes belum bisa memastikan Lulinha bisa bermain melawan Persikabo setelah mengalami cedera saat melawan Persis Solo di Stadion Manahan.
Read more »
Persikabo bawa 21 pemain hadapi Madura UnitedPersikabo 1973 membawa sebanyak 21 pemain untuk menghadapi Madura United FC pada laga lanjutan Liga 1 Indonesia musim 2022-2023 yang akan digelar di Stadion ...
Read more »
Hasil BRI Liga 1: Madura United vs Persikabo 1973 Skor 2-1, Beto Goncalves Sumbang 1 GolBeto Goncalves mencetak gol penentu kemenangan dalam laga Madura United vs Persikabo 1973 pada pekan ketujuh BRI Liga 1 2022-2023.
Read more »