Tiga anak Indonesia berusia dua, delapan, dan 11 tahun meninggal dunia dengan dugaan hepatitis misterius.
Liputan6.com, Jakarta Hingga 30 April 2022, terdapat tiga anak Indonesia berusia dua, delapan, dan 11 tahun meninggal dunia dengan dugaan hepatitis misterius.
Nadia menjelaskan bahwa saat ini investigasi masih terus dilakukan. Hasil sementara menunjukkan bahwa tiga anak tersebut tidak memiliki riwayat anggota keluarga dengan penyakit hepatitis maupun penyakit kuning sebelumnya."Kalau kita melihat faktor-faktor risiko lainnya dari hasil PPE tidak ditemukan riwayat anggota keluarga lain yang menderita penyakit hepatitis atau kuning sebelumnya," kata Nadia.
2 dari 4 halamanMenunggu Pemeriksaan LaboratoriumLebih lanjut, Nadia juga menjelaskan bahwa hingga saat ini tiga kasus tersebut belum bisa digolongkan sebagai hepatitis akut. "Tiga pasien ini datang dalam kondisi yang berat dan semuanya rujukan dari rumah sakit di Jakarta. Kita sudah mencoba merawatnya di ICU dan tidak tertolong karena kondisi pada saat datangnya sudah sangat-sangat berat," ujar Hanifah.3 dari 4 halamanMayoritas Pasiennya Anak-AnakHanifah menjelaskan bahwa pasien hepatitis akut misterius sejauh ini memang ada dalam kategori usia anak-anak.
Sebagai orangtua, penting untuk tidak panik namun tetap waspada dalam menghadapi kondisi satu ini. Terutama bila Anda melihat ada gejala serupa yang mengarah pada hepatitis akut misterius.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Tiga Anak Meninggal Diduga Hepatitis Misterius, Berikut Hasil Investigasi Pemerintah - Pikiran-Rakyat.comPemerintah melakukan investigasi kontak untuk mengetahui faktor risiko terhadap tiga kasus hepatitis misterius pada Anak.
Read more »
3 Anak Meninggal Diduga Hepatitis Akut, Kemenkes: Tunggu Hasil Lab Adenovirus-Hepatitis E |Republika OnlineKemenkes belum memastikan 3 anak meninggal sebagai kasus hepatitis akut.
Read more »
Skema Endemi Covid-19 Diputuskan Setelah Mengevaluasi Hasil Mudik LebaranPemerintah akan menentukan skema menuju endemi Covid-19 setelah ada hasil evaluasi pascamudik Lebaran.
Read more »
Berambisi di Liga Champions, Pemain Liverpool Tak Puas dengan Hasil The Reds - Pikiran-Rakyat.comPemain Liverpool mengungkapkan ambisinya yang tidak puas dengan hasil Ther Reds di Liga Champions 2021-2022.
Read more »
Hasil Roma Vs Leicester: Tammy Abraham Antar Giallorossi ke Final Conference LeagueTammy Abraham membawa AS Roma menang 1-0 atas Leicester pada laga leg kedua semifinal Conference League. Giallorossi unggul agregat 2-1 dan ke final.
Read more »