Menteri BUMN Erick Thohir akan kembalikan formulir pencalonan ketua umum PSSI pada hari ini, Minggu (15/1/2023).
- Menteri BUMN Erick Thohir bakal maju dalam bursa calon ketua umum PSSI periode 2023-2027. Hal itu diungkapkan anggota Komite Eksekutif PSSI, Hasani Abdulgani.
"Besok sekitar pukul 11.00 WIB, Erick Thohir akan mengembalikan formulir kesediaan dicalonkan menjadi ketua umum PSSI ke Kantor PSSI lantai 6 GBI Arena, Jakarta," ujar Hasani lewat pesan singkat kepada Antara, Sabtu .Meski demikian, Hasani tak bisa memastikan jumlah dukungan kepada sosok yang pernah menjadi pemilik saham mayoritas Inter Milan tersebut.Jika hari ini Erick mengembalikan formulir tersebut, dia dipastikan menjadi orang kedua yang masuk dalam daftar bakal calon ketua umum.
La Nyalla bukan sosok baru dalam lingkungan PSSI. Dia sempat menjabat ketua umum pada 2015 sebelum PSSI dibekukan pemerintah Indonesia yang berujung sanksi FIFA.Sementara itu, Erick Thohir terbilang baru. Meski demikian, dunia olahraga sudah digelutinya sejak lama karena pihaknya pernah menggelar Piala Presiden 2015 untuk mengisi kekosongan kompetisi akibat sanksi FIFA.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Erick Thohir dan Atta Halilintar Saling Balas Komentar di Instagram Soal Sepakbola |Republika OnlineErick Thohir beri semangat pada Atta Halilintar yang kecewa pada keputusan PSSI.
Read more »
Bursa Calon Ketua Umum PSSI: Nama Erick Thohir Muncul, La Nyalla Ajukan DiriCalon pengganti Mochamad Iriawan sebagai Ketua Umum PSSI sudah mulai terkuak. Sejumlah nama mulai mengudara ke publik.
Read more »
Maju Calon Ketua Umum PSSI, La Nyalla Siap Lawan Erick ThohirKetua DPD RI, AA La Nyalla Mahmud Mattalitti, menegaskan tidak gentar bersaing dengan kandidat lain, termasuk Erick Thohir untuk bakal menjadi Ketua Umum PSSI.
Read more »
Siap Tantang La Nyalla, Erick Thohir Maju Bakal Calon Ketua Umum PSSI BesokMenteri BUMN, Erick Thohir, dikabarkan bakal segera mengembalikan berkas untuk maju jadi calon Ketua Umum PSSI, Minggu (15/1/2023).
Read more »
La Nyalla Siap Bersaing Termasuk dengan Erick Thohir untuk Ketum PSSI |Republika OnlineLa Nyalla mengaku ada upaya dari salah satu anggota Exco yang mencegahnya mendaftar.
Read more »
Bursa Caketum PSSI: La Nyalla Siap Tantang Erick ThohirLa Nyalla Mahmud Mattalitti tak takut untuk bersaing di pencalonan Ketua Umum PSSI. Dia siap menantang Erick Thohir!
Read more »