Sentimen negatif datang berurutan menekan prospek ekonomi global. Mulai dari kenaikan suku bunga acuan oleh The Federal Reserve, pengetatan penutupan wilayah di China, hingga belum jelasnya ujung perang Rusia-Ukraina. Internasional AdadiKompas
Gubernur The Fed Jerome Powell saat memberikan keterangan pers seusai rapat FOMC di Washington DC pada 30 Januari 2019. The Fed kembali menaikkan suku bunga acuan pada awal Mei 2022.
SYDNEY, SENIN - Pasar saham di kawasan Asia berada dalam teritori negatif pada Senin pagi, seiring merosotnya indeks saham berjangka di pasar modal Amerika Serikat. Penurunan lebih lanjut juga dialami aset-aset kripto dipimpin anjloknya harga bitcoin.
Saham berjangka S&P500 memimpin dengan penurunan 1,0 persen, sementara Nasdaq berjangka turun 0,9 persen. Imbal hasil surat utang AS, US Treasury, bertenor 10 tahun naik tipis ke level tinggi baru di level 3,15 persen. Indeks MSCI dari saham Asia Pasifik di luar Jepang turun 0,3 persen dan Indeks Nikkei Jepang melemah 1,2 persen. Indeks Harga Saham Gabungan di Bursa Efek Indonesia yang baru buka setelah libur Lebaran selama sepekan terempas lebih dari 4 persen ke level 6.902.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Saham Asia Tenggara Jadi Primadona di Tengah Kenaikan Suku Bunga The Fed dan Lockdown China | Ekonomi - Bisnis.comKinerja saham Asia Tenggara tetap gemilang meskipun Federal Reserve memulai kampanye agresif kenaikan suku bunga, dan masalah geopolitik Ukraina versus Rusia serta lockdown di China.
Read more »
Harga Emas Masih Berpeluang Naik, Simak Katalisnya | Market - Bisnis.comHarga emas masih berpeluang bergerak naik di tengah sentimen melemahnya dolar AS.
Read more »
BPPTKG Laporkan Gunung Merapi Alami 154 Kali Gempa Guguran | Kabar24 - Bisnis.comGunung Merapi di perbatasan DI Yogyakarta dan Jawa Tengah mengalami 154 kali gempa guguran.
Read more »
Harga Minyak Goreng dan Pertamax Sumbang Inflasi April 2022Kenaikan harga komoditas pangan dan energi di Indonesia mempengaruhi tingkat inflasi pada April 2022
Read more »
Ekspor Dilarang, Harga Minyak Goreng Banyak yang Turun Hari Ini!Ini daftar harga minyak goreng di Alfamart dan Indomaret hari ini.
Read more »