Harapan Iwan Bule untuk Egy, Witan dan Bagus Kahfi: Main di Eropa saja!
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan memberikan pernyataan saat konferensi pers Piala Presiden 2022 di Studio Lantai 8 SCTV Tower, Senayan City, Jakarta pada Senin . Bola.com/Bagaskara La
Mochamad Iriawan menyebut, semakin banyak pemain Indonesia yang berkarier di Eropa bakal meningkatkan kualitas Timnas Indonesia. Pria yang akrab disapa Iwan Bule itu menyebut, banyaknya pemain di luar negeri bakal menjadi pengalaman berharga. "Bagi kami di Federasi, makin banyak pemain di Eropa, maka semakin bagus. Saya berharap mereka tetap bisa main di Eropa untuk jadi pengalaman berharga," tegas Iriawan.
Sejauh ini pemain Timnas Indonesia yang berkarier di Eropa sudah habis. Hanya ada tiga pemain yang main di luar Indonesia yakni Asnawi Mangkualam , Pratama Arhan , dan Saddil Ramdani .
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Egy, Bagus, dan Witan Diharapkan Tetap Merumput di Kompetisi EropaWitan Sulaeman, Egy Maulana Vikri, dan Bagus Kahfi diharapkan tetap bermain di Eropa.
Read more »
Iwan Bule Berharap Egy, Witan, dan Bagus Tetap Main di EropaTiga pemain Indonesia yang berkarier di Eropa kini tak punya klub. Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan berharap Egy Maulana Vikri dkk. tetap di sana.
Read more »
Lord Rangga Jadi Manajer Eks Klub Egy Maulana dan WitanSiapa yang masih ingat dengan Ki Ageng Rangga Sasana. Pria yang populer denan sebutan Lord Rangga itu resmi jadi manajr klub Persab Brebes
Read more »
Bursa Eropa Ditutup Melemah karena Sentimen Risiko GlobalPan-European Stoxx 600 di bursa Eropa ditutup turun 0,2% dengan saham jasa keuangan ambles 1,7% memimpin pelemahan.
Read more »
Jack Ma Lolos dari Pemerintah China, Kini di EropaJack Ma saat ini diketahui berada di Eropa dan mengunjungi beberapa negara. Ia kabarnya lolos dari investigasi atau mungkin hukuman dari pemerintah China.
Read more »
Teknologi Offside Semi Otomatis Bakal Debut di Piala Super EropaTeknologi offside semi otomatis akan debut pada pertandingan Piala Super Eropa 2022 di Helsinki, Finlandia, dan akan digunakan pada Liga Champions musim ini.
Read more »