Arus lalu lintas di Tol Jakarta-Cikampek terpantau ramai lancar pada H-1 Lebaran, Minggu (1/5/2022).
di Kilometer 57 Tol Jakarta-Cikampek pada pukul 11.30 WIB, arus lalu lintas tampak ramai lancar. Kendaraan didonimasi mobil pribadi dan bus.dan ganjil genap masih diberlakukan mulai Kilometer 70 GT Cikampek Utama hingga Kilometer 414 GT Kalikangkung. Jalur satu arah dikhususkan bagi kendaraan kecil arah menuju Semarang.dari arah Karawang Barat di jalur kanan.
Kepala Kepolisian Daerah Jawa Barat Irjen Pol Suntana menyebut, pada hari ini, Minggu , diprediksi tak akan ada peningkatan arus mudik secara signifikan. Suntana mengatakan, berdasarkan data statistik, puncak arus mudik sudah terjadi pada 28 hingga 30 April 2022. Namun, masih akan ada sebagian kecil masyarakat yang akan mudik melalui jalur tersebut, baik pada jalur tol maupun arteri.Sementara itu, pada Jumat , jumlah kendaraan yang melalui Gerbang Tol Cikampek sebanyak 105.000 kendaran. Sedangkan pada Sabtu , jumlah kendaraan yang keluar dari GT Cikampek Utama sekitar 81.000.
Meski demikian, kata Suntana, kepolisian bersama pihak terkait akan terus bersiaga sampai arus mudik dan balik selesai.Suntana mengimbau masyarakat yang akan melaksanakan mudik untu tertib berlalulintas demi keselatan bersama. Selain itu, pemudik diimbau untuk beristirahat jika sudah merasa lelah, dan tidak membawa barang berlebihan.
"Pada kesempatan ini saya menyampaikan apresiasi dana penghargaan kepada masyarakat yang melakukan mudik melalui wilayah Polda Jawa Barat atas kedisiplinan kesabaran dan mematuhi lalu lintas," ungkapnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
H-2 Lebaran, Arus Mudik dari Jakarta ke Tol Trans Jawa Mulai LengangKepolisian melaporkan bahwa arus lalu lintas dari Jakarta menuju Tol Trans Jawa pada H-2 mudik Lebaran 2022 terpantau mulai lengang. Ekor kepadatan sudah tertarik hingga Km 49 Tol Jakarta-Cikampek.
Read more »
Puncak Arus Mudik, Tol Jakarta-Cikampek Km 9 Jatibening Terpantau PadatTol Jakarta-Cikampek Km 9 yang berada di Jatibening, Bekasi, terpantau padat pada puncak arus mudik, Jumat malam.
Read more »
BREAKING NEWS: Puncak Arus Mudik, Tol Jakarta-Cikampek di Bekasi MacetPemerintah memprediksi puncak arus mudik terjadi pada Jumat (29/4/2022) malam. Hal ini terbukti dari pantauan tim tvOnenews.com di Tol Jakarta-Cikampek di Bekasi Jawa Barat dengan meninggkatnya volume kendaraan sehingga menimbulkan kemacetan.
Read more »
Pukul 02.30, Arus Lalu Lintas Tol Jakarta-Cikampek Padat 43 Kilometer, LihatArus lalu lintas di Tol Jakarta-Cikampek arah Cipali padat mulai KM 11, wilayah Bekasi Barat, Kota Bekasi, Sabtu (30/4) dini hari. TolJakarta-Cikampek
Read more »