Mantan pemain timnas Jerman, Andreas Brehme, yakin Robin Gosens bakal langsung klop dengan Inter Milan. Pasalnya, ia sudah mengenal betul Serie A.
Gosens pernah bermain di beberapa tim junior di Belanda sebelum memulai karier professionalnya di Heracles Almelo pada 2015. Bakatnya kemudian dicium oleh Atalanta yang menebusnya hanya dengan 1,7 juta euro pada 2017.
"Saya sangat menyukai Robin dan sudah menontonnya ketika dia bermain di Eredivisie. Hanya Atalanta yang benar-benar tertarik pada saat itu, karena tidak ada seorang pun di Jerman yang memasukkannya ke dalam daftar belanja," ujar Brehme dikutip dari Football Italia. "Dia bisa memberikan kontribusi penting di Inter, karena dia sudah mengenal Serie A dengan baik dan tidak butuh waktu untuk beradaptasi. Tidak ada yang mengenalnya sebelum pergi ke Atalanta, tetapi mereka membuatnya menjadi pemain hebat," jelasnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Robin Gosens Resmi ke Inter Milan, Misi Teruskan Tradisi Juara JermanRobin Gosens resmi diperkenalkan sebagai pemain Inter Milan. Gosens berambisi meneruskan tradisi juara Jerman di Inter.
Read more »
Inter Resmi Rekrut Gosens dari AtalantaRobins Gosens resmi diperkenalkan sebagai rekrutan anyar Inter Milan. Ia dipinjam dari Atalanta dengan Inter punya opsi untuk mempermanenkan Gosens.
Read more »
Robin Gosens Tolak Newcastle, Merapat ke Inter MilanRobin Gosens tak tertarik merumput di Liga Inggris bersama Newcastle United. Gosens pun malah menerima tawaran dari Inter Milan.
Read more »
Buruan Newcastle United Robin Gosens Mendekat Ke Inter Milan, Ditawar €25 JutaGosens sebelumnya dikaitkan dengan kepindahan ke Liga Primer, namun sekarang tampak akan bertahan di Italia dan merapat ke Inter.
Read more »
Tolak Newcastle United, Robin Gosens Segera Gabung Inter MilanGosens akan menjalani tes medis di Inter pada Kamis (27/1). BursaTranfser SerieA
Read more »