Sejumlah elite Partai Gerindra akan mendatangi Kantor DPP Partai Amanat Nasional (PAN), Jakarta Selatan, Senin (5/6/2023) siang.
Sekretaris Jenderal PAN Eddy Soeparno mengatakan, pertemuan itu dilakukan dalam rangka silaturahmi politik.Adapun elite Gerindra yang akan hadir di antaranya seperti Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad, Sekjen Gerindra Ahmad Muzani, dan pengurus harian Gerindra lainnya.Dari PAN, Eddy selaku Sekjen PAN beserta para Wakil Ketua Umum PAN akan menyambut kedatangan Gerindra.
Terpisah, Waketum PAN Yandri Susanto mengatakan, mereka juga akan membahas mengenai peluang kerja sama antara Gerindra dan PAN di"Menerima kunjungan silaturahmi DPP Gerindra untuk berbicara banyak hal tentang kebangsaan ya, di antaranya mendiskusikan peluang kerja sama di Pemilu 2024," ucap Yandri.Untuk Pilpres 2024, Gerindra sepakat untuk mendukung Prabowo Subianto sebagai capres.
Sementara itu, PAN masih belum menentukan sikap resmi. Hal yang pasti, PAN akan mendukung antara Ganjar Pranowo atau Prabowo sebagai capres 2024, dengan Erick Thohir sebagai cawapresnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Gerindra Paling Besar Dapat Dana Bantuan Parpol, WowPartai Gerindra mendapat dana bantuan partai politik (parpol) 2023 dari Pemprov Banten.
Read more »
Respons Golkar Soal Opsi Gabung PDIP: Posisi Strategis, Terbuka Partai Mana SajaPartai Golkar buka peluang bergabung dengan sejumlah partai di Pemilu 2024, tak terkecuali PDIP.
Read more »
Rekam Jejak 2 Tokoh yang Hengkang dari Partai Gerindra: Sandiaga Uno dan M TaufikSelain Sandiaga Uno yang menjabat Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, juga ada M. Taufik eks Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang memutuskan keluar dari Partai Gerindra.
Read more »
Gerindra Temui PAN Siang Ini, Bahas Peluang Kerja Sama di Pemilu 2024 | merdeka.comWakil Ketua Umum PAN Yandri Susanto mengungkapkan, pertemuan dua partai ini untuk membahas peluang kerja sama di Pemilu 2024.
Read more »