Ganjar Lepas Keberangkatan 5.748 Warganya yang Ikuti Mudik Gratis Pemprov Jateng
Ganjar sendiri datang untuk melepas keberangkatan para pemudik se Jabodetabek itu ke Jawa Tengah. Tak sendiri, Ganjar didampingi istri tercinta, Siti Atikoh Ganjar Pranowo.Kedatangan Ganjar dan istri langsung menjadikan heboh suasana di lokasi itu. Ribuan masyarakat langsung mendekat ke Ganjar dan meneriakkan namanya. Mereka juga mengulurkan tangan untuk salaman dan minta foto bersama.
Ganjar berkeliling dan menyapa para pemudik itu. Ia juga sesekali naik ke dalam bus untuk menyapa warga yang sudah siap di sana. Tak lupa, Ganjar juga menyapa sopir dan awak bus serta menitipkan pesan pada mereka agar hati-hati di jalan."Hati-hati di jalan ya pak, kalau capek istirahat. Semoga selamat sampai tujuan. Bapak ibu, nanti kalau sopirnya ini ngebut, dijawil ya," ucap Ganjar.
Mudik gratis itu menurutnya sangat membantu. Sebab ia bisa menghemat pengeluaran, khususnya dari tiket dan akomodasi selama perjalanan."Biasanya kalau mudik itu Rp300.000 perorang, padahal saya lima orang. Itu baru tiket, belum makan dan lain-lain. Alhamdulillah ini gratis, uangnya bisa untuk THR kebutuhan lain," ucapnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ganjar Imbau Warga Jateng Tidak Gelar Takbir Keliling dan Lepas Balon ke Udara | merdeka.comGanjar tetap memperbolehkan kalau balon udaranya diikatkan pada suatu tempat dan tidak dilepaskan begitu saja.
Read more »
Fix! Gubernur Ganjar Larang Takbir Keliling di JatengGubernur Jateng, Ganjar Pranowo, meminta pemerintah kabupaten dan kota di wilayahnya untuk mengeluarkan aturan terkait larangan takbir keliling.
Read more »
Pemprov dan Bank Jateng Lepas Ribuan Pemudik dari JakartaAda 126 bus untuk sekitar 6.000 orang yang disediakan pada mudik gratis tahun ini. Fasilitas disediakan Pemprov Jawa Tengah, pemkab/pemkot di Jateng, Bank Jateng, dan perusahaan lainnya. Nusantara AdadiKompas
Read more »
Alhamdulillah, Warga Jateng Boleh Gelar Salat Id di LapanganMUI Jateng mengizinkan masyarakat menggelar salat Id berjemaah di lapangan pada pada Hari Raya Idulfitri.
Read more »
1.580 peserta ikuti mudik gratis Sahabat GanjarSebanyak 1.580 peserta mengikuti mudik gratis yang diadakan relawan Sahabat Ganjar ke sejumlah kota di Pulau Jawa.\r\n\r\nKetua Umum Sahabat Ganjar, KH Nahib ...
Read more »
Ganjar Pranowo: Tolong, Saya Mohon, Jangan Mudik Pakai MotorGubernur Jawa Tengah (Jateng), Ganjar Pranowo meminta para pemudik dari Jateng tidak menggunakan motor pribadi ketika hendak pulang ke kampung halaman.
Read more »