“iklan Heineken tidak akan muncul, itu bisa dipastikan,” kata Vice Managing Director Formula E Jakarta, Gunung Kartiko
PANITIA Penyelenggara Formula E Jakarta memastikan tidak ada iklan bir maupun minuman beralkohol yang ditampilkan selama berlangsungnya ajang balap mobil listrik tersebut di Jakarta.Gunung mengungkapkan, Heineken adalah satu sponsor global Formula E yang selalu hadir dalam setiap ajang Formula E di seluruh dunia.
Meski demikian, pihak Formula E Operation akan tetap mematuhi aturan di masing-masing negara tuan rumah penyelenggara terkait sponsor. "Heineken ini sebenarnya global sponsor yang membiayai seluruh 'event' di negara-negara. Jadi FEO akan selalu bawa global sponsor di 'event' negara," katanya.Baca juga : Atap Tribun Formula E Roboh, FEO: Perbaikan Bisa Dilakukan dengan CepatSebelumnya, Panitia Penyelenggara Formula E Jakarta menyebutkan iklan bir pada ajang balap mobil listrik di Ancol, Jakarta Utara, merupakan bagian dari sponsor global FEO.
"Itu global punya, sponsor langsung FEO," kata Ketua Komite Penyelenggara Formula E Jakarta Ahmad Sahroni di Jakarta, pekan lalu. Politisi Partai NasDem itu menambahkan, iklan bir tersebut bukan merupakan mitra dalam negeri dan pihaknya tidak bisa ikut mencampuri urusan iklan atau sponsor global tersebut.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bir Sponsori Formula E, Panitia Jakarta: Iklan Heineken Tidak Akan MunculPanitia Penyelenggara Formula E Jakarta menyatakan tak akan memasang iklan bir Heineken selama penyelanggaraan balap mobil.
Read more »
Minuman Beralkohol Asal Belanda Sponsori Formula E, DPRD DKI Jakarta : Panitia Harus Cari AlternatifHingga Kamis (26/05) lalu, belum ada perusahaan dari BUMN yang menjadi sponsor dalam gelaran Formula E di Jakarta.
Read more »
DPDR DKI Tanggapi Sponsor Minuman Keras di Ajang Formula EAdanya sponsor minuman keras dalam ajang formula e ditanggapi anggota komisi a DPRD DKI Jakarta, Fraksi Gerindra, Purwanto.
Read more »
Ada Nama Juragan99, Saham ERAA dan INPC Sebagai Sponsor Formula E Jakarta | Market - Bisnis.comPanitia penyelenggara Formula E Jakarta menyatakan ada tujuh sponsor dalam negeri yang mendukung balapan Formula E di Jakarta, diantaranya adalah Juragan99.
Read more »
Atap Tribun Roboh, Panitia Pastikan Formula E Tetap Digelar 4 Juni | Jakarta Bisnis.comPanitia Pelaksana Formula E Jakarta Ahmad Sahroni memastikan atap tribun penonton Formula E yang roboh di kawasan Ancol, Jakarta Utara langsung diperbaiki.
Read more »
Atap Penonton Formula E di Ancol Ambruk, Diduga Akibat BadaiInilah kondisi ambruknya atap tribun penonton di area sirkuit Formula E, Ancol Pademangan, Jakarta Utara. Hingga Sabtu (28/5) sore, belum tampak adanya penanganan dari pihak proyek terkait ambruknya atap grand stand sirkuit Jakarta E-Prix 2022.
Read more »