Pada 25 Januari 2022, Presiden Joko Widodo menyampaikan alih kelola Flight Information Regional (FIR) di wilayah Natuna bakal dikuasai Indonesia.
Liputan6.com, Jakarta Pendiri Pusat Studi Air Power Indonesia Chappy Hakim menilai jika persoalan alih kelola ruang udara di Natuna dan Kepulauan Riau dari Singapura ke Indonesia merupakan hal yang cukup pelik. Namun, seiring ini banyak berkembang isu mengenai alih kelola FIR antara Singapura-Indonesia. Chappy memandang persoalan FIR tak bisa diselesaikan jika orang yang menyampaikannya tak mengerti tentang aviasi atau kedirgantaraan.
"Saya tidak sebutkan semua. Tapi satu, contohnya ,apabila pesawat Kita terbang dari Natuna mau ke Halim, itu yang dulu harus mendapatkan clearance Malaysia Bagian lower dan Singapura bagian upper , Sekarang tidak perlu lagi," katanya dalam diskusi virtual, Kamis . Dia menjelaskan pesawat itu nantinya akan dikontrol di Jakarta dan sepenuhnya diarahkan serta diberikan layanan. Baik itu komunikasi, navigasi, surveillance dan layanan lain.
"Seluruhnya oleh Indonesia, contohnya pesawat kita mau patroli di daerah situ, tidak diperlukan clearance dari negara lain, kerahasiaan, keamanan keselamatan ditanggung oleh kita sendiri, tidak perlu memberitahukan negara lain, termasuk juga pesawat Bea cukai," ungkapnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Keberhasilan RI 'Rebut' FIR dari Singapura Akhiri Status Quo Kepri dan NatunaMenteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menyampaikan dengan kesepakatan ini, maka luasan ruang udara Indonesia semakin bertambah.
Read more »
China Protes Eksplorasi Migas di Natuna, RI: Jalan Terus!SKK Migas tidak menghiraukan protes pemerintah China atas larangan eksplorasi di Laut Natuna.
Read more »
China Protes Pengeboran Minyak di Natuna, Kepala SKK Migas: Jalan Terus!Natuna menyimpan sumber migas yang diperebutkan negara lain. China, salah satu negara yang melakukan klaim sepihak atas wilayah tersebut. Natuna menyimpan sumber...
Read more »
SKK Migas Segera Proses Temuan Cadangan Migas di Natuna |Republika OnlinePremier Oil BV berhasil melakukan temuan cadangan baru di Natuna pada November 2021.
Read more »
Natuna Kerap Diusik China Diduga Penyebab Indonesia Ingin Beli 50 Kapal PerangIndonesia tahu tidak akan pernah memiliki kemampuan AL yang cukup untuk mengusir serangan China secara efektif, tetapi harus melakukan sesuatu, kata pakar Australia....
Read more »
Demi Keselamatan Penerbangan, Singapura Boleh Kelola 29% FIR KepriArea yang didelegasikan berada di sekitar Bandara Changi untuk menghindari fragmentasi dan segmentasi pelayanan.
Read more »