Pengacara Ferry Irawan membantah tudingan bahwa suami Venna Melinda jatuh miskin hingga tak punya ongkos pulang ke Jakarta.
Suara.com - Kuasa Hukum Ferry Irawan, Jeffry Simatupang, membantah tudingan bahwa kaliennya itu jatuh miskin usai terjerat kasus dugaan KDRT terhadap Venna Melinda. "Itu kata siapa sih? Itu isu yang nggak terlalu penting. Begini ya, kan ada tuh kemarin dari salah satu kuasa hukumnya mengatakan takut nggak bisa datang ke Surabaya karena nggak ada ongkos," kata Jeffry Simatupang dikutip dari Youtube Was Was Sabtu .
Sebelumnya, pengacara Venna Melinda, Hotman Paris, sempat menyindir Ferry Irawan yang dikatakan tidak memiliki ongkos pulang ke Jakarta dari Surabaya.Bahkan, Ferry Irawan sampai harus mendapat bantuan ongkos dari pihak polisi agar bisa pulang."Pak Ferry dateng kok kemarin ke Polda Jatim. Ongkos, ongkos sendiri kok. Itu kan bisa terbantahkan sendiri. Begitu, lho," kata Jeffry.
Jeffry Simatupang pun berpesan kepada pihak Venna Melinda untuk tidak menyebarkan isu-isu yang tidak berkaitan langsung dengan kasus yang sedang diproses.Baca Juga: Ferry Irawan Joget dekat Ivan Fadilla, Publik: Venna Melinda Buang Mercy Dapat Bajaj "Tapi yang paling penting, yuk, kita berdamai. Kita duduk bersama, kita cari jalan keluar yang terbaik. Supaya jangan sampai satu dengan yang lain membongkar aibnya," ujar Jeffry Simatupang.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mengaku Memahami Sifat Ferry Irawan, Keluarga Tidak Menyangka Venna Melinda Telah Lama Alami KDRTKeluarga Ferry Irawan tak menyangka kejadian yang menyangkut keluarga Ferry Irawan dan Venna Melinda. Adik Ferry, Ary dan Maya terkejut dengan kejadian KDRT
Read more »
Sunan Kalijaga Minta Ferry Irawan Tak Dihina Seperti Pengemis dan GembSunan Kalijaga selaku sahabat Ferry Irawan dengan tegas membantah kabar yang sempat beredar bahwa Ferry Irawan pulang ke Jakarta diongkosi oleh anggota kepolisi
Read more »
Menangis Tanpa Air Mata, Ferry Irawan Minta Maaf kepada Venna MelindaPermintaan maaf ity disampaikan Ferry ke Venna dan keluarga diduga agar masalah KDRT tidak berlanjut di ranah hukum.
Read more »
Bantah KDRT, Ferry Irawan Tantang Venna Melinda Buktikan Hidungnya PatahFerry Irawan membantah melakukan KDRT terhadap istrinya Venna Melinda. Ferry Irawan menantang Venna Melinda membuktikan hidungnya patah.
Read more »
Kontradiksi Ferry Irawan: Menangis Minta Maaf, Bantah Lakukan KDRTFerry Irawan melakukan langkah kontradiktif dalam kasus KDRT. Dia mengirimkan video permintaan maaf ditujukan kepada Venna Melinda dan anak-anaknya.
Read more »
Tabiat Asli Ferry Irawan selama Tinggal dengan Venna Melinda Diungkap AdikTabiat asli Ferry Irawan selama tinggal dengan Venna Melinda diungkap oleh sang adik, Arry. Menurutnya, Ferry merupakan suami yang membantu pekerjaan rumah. Tabiat...
Read more »