Meski berstatus pemain pinjaman di Manchester United, Marcel Sabitzer diproyeksikan menggantikan Cristian Eriksen yang mengalami cedera dan harus absen hingga akhir 2023 mendatang.
Liputan6.com, Jakarta - Manchester United akhirnya merekrut gelandang Marcel Sabitzer pada bursa transfer Januari 2023. Pemain berusia 28 tahun asal Austria itu didatangkan dari klub Bayern Munchen.
Dalam transfernya, tak ada opsi maupun kewajiban untuk membeli Marcel Sabitzer secara permanen pada kesepakatan antara MU dan Bayern Munchen. "Sebenarnya saya punya ingatan yang kurang baik mengenai pertandingan itu karena mereka menyingkirkan kami dari Liga Champions. Namun saya bisa bilang bahwa Marcel Sabitzer adalah pemain yang bagus," ujar Fernandes kepada MUTV.
"Dia memberikan kami lebih banyak opsi di lini tengah ketika Christian Eriksen) cedera," beber Fernandes. 2 dari 4 halamanKarir ProfesionalMarcet Sabitzer mengawali karir profesionalnya sebagai pemain sepak bola dari klub Admira Wacker Modling. Dilansir dari transfermarkt.co.id, selama di Admira Wacker Modling, Sabitzer tampil sebanyak 52 kali dengan mencatatkan 10 gol dan 8 assist.
Di sana, penampilan Sabitzer pun sangat baik. Dari 51 penampilan, Sabitzer berhasil mencatatkan 27 gol dan 21 assist. Saat kembali ke RB Leipzieg pada 2015-2016, Sabitzer sukses mengemas 8 gol dari 34 pertandingan pada musim tersebut.3 dari 4 halamanTampil Apik di RB LeipziegRP Leipzieg pun memutuskan memperpanjang kontraknya hingga 2021. Selama di RB Leipzieg, Sabitzer total mencatatkan 229 kali penampilan, 52 gol, dan 42 assist.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
5 Pemain Manchester United yang Menggunakan Nomor Punggung 15 Sebelum Marcel Sabitzer - Bola.netMarcel Sabitzer dipastikan memakai nomor punggung 15 di Manchester United. Sebelum Sabitzer, ada sejumlah pemain yang menggunakan nomor itu selama bermain di Manchester United.
Read more »
Manchester United vs Crystal Palace: Marcel Sabitzer Berpeluang DebutManchester United akan melawan Crystal Palace dalam lanjutan Liga Inggris 2022-2023 di Old Trafford Stadium, Sabtu (4.2.2023). Manchester United akan melawan Crystal...
Read more »
Manchester United vs Crystal Palace di Liga Inggris Sabtu Malam, Erik ten Hag Siap Memainkan Marcel SabitzerManchester United vs Crystal Palace di Liga Inggris Sabtu Malam, Erik ten Hag Siap Memainkan Marcel Sabitzer TempoBola
Read more »
Erik Ten Hag Pastikan Marcel Sabitzer Debut di Laga MU vs Crystal Palace - Bola.netFans Manchester United nampaknya tidak perlu menunggu lama untuk menyaksikan aksi Marcel Sabitzer.
Read more »
Bruno Fernandes Sambut Kedatangan Marcel Sabitzer di MU: Dia Bakal Mainkan Peran yang Penting! - Bola.netPlaymaker Manchester United, Bruno Fernandes menyambut dengan tangan terbuka kedatangan Marcel Sabitzer di timnya.
Read more »
Baru Gabung MU, Bruno Fernandes Sudah Beri Peringatan untuk Marcel SabitzerBruno Fernandes menyambut baik kehadiran Marcel Sabitzer di MU, meski begitu dia juga mewanti-wanti sang pemain asal Austria ini.
Read more »