Erick Thohir: Isu Penghapusan Listrik 450 VA Tak Ada dalam Strategi Bisnis PLN
Rabu, 21 September 2022 17:25Menteri Badan Usaha Milik Negara Erick Thohir menyatakan, isu wacana penghapusan daya listrik 450 volt ampere tidak ada dalam strategi bisnis PT Perusahaan Listrik Negara . Hal ini merespon pernyataan sejumlah Anggota Komisi VII DPR RI terkait isu penghapusan daya listrik 450 VA dalam beberapa waktu terakhir.
"Jadi, mengenai 450 VA ini tidak ada sama sekali strategi penghapusan sama sekali," ujar Erick Thohir rapat kerja bersama Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen Senayan,Sebaliknya, PLN terus berupaya meningkatkan pelayanan terhadap seluruh pelanggan. Termasuk bagi kelompok yang paling membutuhkan."Seperti sekarang, kita jalani bagaimana listrik tersambung di desa, masyarakat yang membutuhkan, dan perbaikan daripada layanan untuk PLN kepada masyarakat," bebernya.
Dia pun mengaku cukup terkejut, saat mendengar isu penghapusan daya listrik 450 VA dalam beberapa waktu terakhir. Terlebih, isu tersebut dinilai bertentangan dengan arahan Kementerian BUMN maupun Komisi VI DPR RI untuk mendorong keberpihakan PLN terhadap kelompok pelanggan miskin.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Erick: BUMN tak Punya Rencana Hapuskan Listrik 450 VA |Republika OnlineErick berharap masyarakat tidak perlu mengkhawatirkan isu penghapusan 450 VA
Read more »
Erick Thohir Tegaskan Daya Listrik 450 VA Tak DihapusErick Thohir Tegaskan Daya Listrik 450 VA Tak Dihapus: Menteri BUMN Erick Thohir memastikan tak akan menghapus daya listrik 450 VA. Menyusul, ramainya persoalan migrasi pelanggan PLN daya 450 VA ke 900 VA.
Read more »
Jokowi: Tidak Ada Penghapusan Listrik 450 VA, Tak Ada Perubahan dari 450 VA ke 900 VAPresiden Jokowi menegaskan tidak ada penghapusan golongan listrik 450 VA maupun perubahan daya dari 450 VA ke 900 VA. TempoBisnis
Read more »
Erick Thohir pastikan listrik 450 VA subsidi tidak dihapusMenteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menepis isu kenaikan tarif listrik bersubsidi dan penghapusan golongan 450 Volt Ampere (VA) ke 900 ...
Read more »
Presiden Jokowi Tegaskan Tak Hapus Pelanggan Listrik 450 VAPresiden Joko Widodo menyatakan tidak ada penghapusan atau pengalihan pelanggan listrik PLN 450 VA ke 900 VA.
Read more »
Presiden Jokowi tegaskan tidak ada penghapusan golongan daya 450 VATerkait adanya isu penghapusan golongan daya 450 VA, Presiden: 'Tidak ada, tidak ada penghapusan untuk 450 (VA), tidak ada juga perubahan dari 450 VA ke 900 VA...'
Read more »