Beberapa pengguna Twitter telah mengeluh tentang fitur baru tersebut.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – CEO Twitter Elon Musk mengatakan pengguna Twitter akan dapat mematikan jumlah tampilan tweet. Hal itu dia sampaikan beberapa hari setelah platform memperkenalkan fitur tersebut.
Awalnya, Musk mengumumkan telah meluncurkan fitur baru pada 22 Desember. Mirip dengan penghitungan yang sudah ada untuk video, jumlah tampilan baru menampilkan berapa kali sebuah tweet dilihat bersama dengan jumlah suka, komentar, dan retweet. Dikutip Business Insider, Rabu , fitur itu awalnya mendapat dukungan dari salah satu pendiri dan mantan CEO Twitter Jack Dorsey. Pada awal Desember, Dorsey menyebut fitur yang direncanakan itu sebagai metrik yang jauh lebih baik.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Elon Musk Sesumbar Twitter Tidak Akan Bangkrut dalam Waktu Dekat - Tribunnews.comCEO Twitter Inc. Elon Musk menegaskan Twitter tidak akan mengajukan permohonan kebangkrutan dalam waktu dekat.
Read more »
Peretas Bobol Twitter, Klaim Punya 400 Juta Data Akun TwitterPeretas tersebut meminta CEO Twitter Elon Musk untuk menebus data akun Twitter tersebut.
Read more »
Para Investor yang Bantu Elon Musk Beli Twitter, Ada Bos BinanceSelain melakukan perubahan di perusahaan microblogging twitter, Elon Musk juga mendapatkan investor untuk pengembangan bisnisnya itu.
Read more »
Kondisi Twitter Sekarang Bikin Elon Musk LegaKepala Eksekutif Twitter Elon Musk mengkonfirmasi bahwa platform media sosialnya tidak lagi 'ada di jalur yang cepat untuk menuju kebangkrutan' jadi tidak diajukan pailit
Read more »
Elon Musk Cari Pengganti, Ada Nama BTS Jadi Calon CEO TwitterElon Musk sedang mencari kandidat untuk menggantikan posisinya sebagai CEO Twitter.
Read more »
Elon Musk 'Pecundang' Terbesar 2022 di Antara Miliarder DuniaMiliarder dunia kehilangan hampir $2 triliun (Rp 31.300 triliun) secara kolektif pada tahun 2022, menurut Forbes. Elon Musk kehilangan US$ 115 miliar.
Read more »