Kiper Argentina Emiliano Martinez terus mendapatkan kecaman mulai dari eks pemain Prancis sampai pelatih Aston Villa usai selebrasi kontroversial juara Piala Dunia 2022.
Liputan6.com, Jakarta Kecaman terus mengalir untuk ulah kontroversial kiper Argentina, Emiliano Martinez usai antar Argentina juara Piala Dunia 2022 di Qatar pada 18 Desember 2022 lalu. Martinez berkontribusi besar karena menepis 2 penalti sehingga Argentina menang 4-2 lawan Prancis.
Selanjutnya, Emiliano Martinez juga membuat heboh ruang ganti. Saat itu, dia meminta rekan-rekannya untuk mengheningkan cipta selama 1 menit untuk mengejek Mbappe. "Saat Anda bicara soal bully dan komentar buruk yang diterima Kylian Mbappe setelah Piala Dunia, saya pikir itu rusak pertandingan dan Emiliano Martinez sendiri," kata Vieira seperti dikutip Metro.
"Beberapa gambar yang saya lihat dari kiper Argentina sudah mengurangi kehebatan Argentina di Piala Dunia," katanya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Patrick Vieira Kecam Tindakan Kiper Argentina Emiliano Martinez di Perayaan Piala Dunia 2022Pelatih Crystal Palace, Patrick Vieira, mengomentari tindakan kiper Argentina Emiliano Martinez di perayaan Piala Dunia 2022, Jumat, 23 Desember.
Read more »
Perundungan Emi Kepada Mbappe, Menteri Ekonomi Desak Usut TuntasPerundungan yang dilakukan kiper Argentina Emiliano Martinez kepada striker Prancis Kylian Mbappe berbuntut panjang.
Read more »
Bukan Kiper Elite, Man United Diminta Tak Beli Emiliano Martinez - Bola.netMantan penjaga gawang timnas Inggris Paul Robinson menyarankan Manchester United untuk tidak merekrut kiper timnas Argentina Emiliano Martinez.
Read more »
Menteri Olahraga Perancis Kritik Selebrasi Emiliano Martinez dan ArgentinaMenteri Olahraga Perancis, Amelie Oudea-Castera, mengkritik selebrasi Argentina khususnya Emiliano Martinez yang dianggap banyak melakukan provokasi.
Read more »
'Kelakuan Abnormal!' - 'Bully' Kylian Mbappe, Emiliano Martinez Dikecam PSSI Prancis Usai Argentina & Messi Juara Piala Dunia | Goal.com IndonesiaFFF mengajukan keluhan resmi soal sikap 'kelewatan' Emiliano Martinez yang mem-bully Kylian Mbappe usai final Piala Dunia 2022 😤 FIFAWorldCup Argentina France
Read more »
FIFA Didesak Investigasi Dugaan Pelecehan Kiper Argentina kepada Kylian Mbappe Usai Piala Dunia 2022Kiper Argentina Emiliano Martinez menjadi pahlawan Tim Tango saat menjadi juara Piala Dunia 2022 setelah mengalahkan Prancis 4-2 lewat drama adu penalti, usai skor 3-3 bertahan sampai 120 menit. Martinez mampu menggagalkan tendangan penalti Kingsley Coman.
Read more »