Mafia minyak goreng yang selama ini ditunggu-tunggu ternyata belum cukup bukti
Masih ingat soal mafia minyak goreng yang pernah dilontarkan Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi beberapa waktu lalu. Ternyata, kasus mafia minyak goreng itu belum bisa diungkap ke publik."Sebenarnya, di minyak goreng ini program yang sebelumnya dan sekarang, ada permasalahan di rantai distribusi. Minyak sudah disediakan, ada gangguan rantai distribusi terlalu banyak pemain. Walaupun bukti bukti yang kami merasa sudah kami cukup diserahkan ke Satgas Pangan.
"Intinya ini sudah berjalan baik, kejaksaan, kepolisian mulai bergerak dan ada pemanfaatan-pemanfaatan celah hukum akan kami lakukan tindakan. Tentu itu akan dilakukan. Perasaan kita, Kementerian Perdagangan saat temuan temuan di lapangan merasa sudah cukup bukti tetapi bagi aparat hukum kan ga bisa sembarangan," ujarnya.
Seperti diketahui Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi pernah mengatakan telah memegang nama pelaku mafia minyak goreng. Ia menyampaikan telah menyerahkan hasil temuan tersebut kepada Polri. Keterangan ini disampaikan Lutfi dalam rapat dengan Komisi VI DPR RI yang diselenggarakan, Kamis .Lutfi menyebutkan ada tiga permainan mafia terhadap minyak goreng curah. Dari tiga permainan itulah, pemerintah akan mengumumkan tersangkanya.
"Ada tiga target yang akan ditetapkan Senin. Pertama minyak goreng curah subsidi dialirkan ke industri menengah ke atas, kedua minyak goreng curah subsidi di-repacking menjadi minyak goreng premium, ketiga minyak goreng curah subsidi dialirkan ke luar negeri," jelasnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
MAKI Tagih Janji Kosong Mendag soal Mafia Migor: Tidak Layak Jadi Menteri Ya Copot SajaKoordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) menduga Kementerian Perdagangan tidak berbuat atau melakukan suatu tindakan signifikan dalam mengatasi persoalan minyak goreng. / Nasional JernihkanHarapan
Read more »
Spanduk Demo Mahasiswa di DPR 'OnlyFans Cepat, Mafia Minyak Lama', Menyindir Siapa?Ribuan massa aksi dari BEM SI menggeruduk gedung DPR/MPR RI dalam unjuk rasa menolak perpanjangan masa jabatan presiden dan penundaan Pemilu 2024 Demomahasiswa
Read more »
Spanduk Mahasiswa di Demo 11 April 2022: OnlyFans Cepat, Mafia Minyak Lama - Pikiran-Rakyat.comMahasiswa menggelar unjuk rasa di Gedung DPR hari ini, 11 April 2022. Sebelum berorasi, mahasiswa memasang sejumlah spanduk di gerbang.
Read more »
MAKI Tagih Janji Kosong Mendag soal Mafia Migor: Tidak Layak Jadi Menteri Ya Copot SajaKoordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) menduga Kementerian Perdagangan tidak berbuat atau melakukan suatu tindakan signifikan dalam mengatasi persoalan minyak goreng. / Nasional JernihkanHarapan
Read more »
Antrean Minyak Goreng Curah di Temanggung Capai 550 Orang, Warga Lelah dan Menyerah Tunggu GiliranWarga di Temanggung, Jawa Tengah rela antre panjang mendapatkan minyak goreng curah seharga Rp14 ribu per liter.
Read more »